Lihat ke Halaman Asli

Mochamad Syafei

TERVERIFIKASI

Menerobos Masa Depan

Mengenai Sebuah Rezeki

Diperbarui: 3 Maret 2021   21:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pixabay.com

Cerita ini saya ambil dari kajian Dr. Fachrudin Faiz di Masjid Jendral Sudirman Yogyakarta. 

Tentu sudah mengenal lima imam mazab. Pertama Imam Hanafi. Kedua Imam Maliki. Ketiga, Imam Syafi'i. Dan keempat, Imam Hambali. 

Cerita ini mengenai dua imam, yaitu imam Maliki atau imam Malik bin Anas dan Imam Syafi'i. Imam Malik merupakan guru dari Imam Syafi'i. 

Pada suatu hari, kedua Imam yang sekaligus sebagai guru dan murid ini berbeds pendapat mengenai Rezeki seseorang. Menurut Imam Malik, kita cukup mengerjakan kewajiban kita, setelah itu, pasrahkan kepada Allah SWT. 

Sementara Imam Syafi'i selaku murid berbeda pendapat. Rezeki memang dari Allah tapi kita harus mencari sebabnya. Ibarat seekor burung. Semua burung tanpa kecuali akan mendapatkan rezeki setiap hari. Tapi burung itu harus pergi, terbang untuk mencari rezeki tersebut. Bukan tidur terus di sarangnya. 

Suatu hari, Imam Syafi'i ingin membuktikan kebenaran pendapat nya. Imam Syafi'i pergi jalan jalan. Ketika sedang jalan jalan itulah, imam Syafi'i melihat ada petani yang sedang memanen  anggurnya yang buahnya lebat di kebunnya yang berada tak jauh dari tempat imam Syafi'i jalan jalan. 

"Boleh saya ikut membantunya? " tanya imam Syafi'i. 

"Sangat berterima kasih sekali jika tuan bisa membantu kami yang sedang memanen anggur yang tahun ini buahnya melimpah. "

Imam Syafi'i pun membantu pemanenan anggur tersebut. Hingga sore hari. 

Setelah selesai membantu petani memanen anggur, Imam Syafi'i punn mendapatkan upah nya. Petani memberi upah kepada Imam Syafi'i buah buah anggur seger yang baru saja di panennya. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline