Lihat ke Halaman Asli

Kompasianer Jogja (KJOG)

TERVERIFIKASI

Komunitas Blogger Jogjakarta (dan sekitarnya) yang menulis di Kompasiana

[KJOG] Kangen? Yuk Kopdar Online "Tetap Asyik Hadapi Masa Pingit"

Diperbarui: 27 April 2020   14:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

KJOG event-11 (dok. KJOG)

Hari ini cuaca cerah ya? Iya, semoga demikian juga semangat kamu. Apalagi kemarin baru saja memperingati Hari Kartini, pahlawan wanita masa lalu yang punya ide revolusioner untuk bangsa. Nah, mau seproduktif Kartini gak sih selama masa "pingitan" ini?

Tak dapat dipungkiri, pandemi corona mulai melemahkan semangat sebagian orang. Plis, ayo bangkit. Kamu bisa banget loh melakukan banyak hal revolusioner dengan cara receh biar harimu tetap hepi, sekaligus produktif

Sekalian melepas kangen, mimin mau ngajakin kamu buat ketemuan nih. Tenang, kita kopdar online saja ya via Google Hangout. Ada mentor multitalenta yang bakal kasih motivasi serta tips-tips produktif  selama #DiRumahAja.

Kapan nih? Kopdaran akhir bulan ini aja yukz :D

  • Acara: #KopdarOnline "Tetap Asyik Hadapi Masa Pingit"
  • Mentor: Nina Ninoel (Pembicara Seminar, Pengusaha Kuliner 'Dapoer Ninoel', Penggagas Sedekah Nabung)
  • Moderator: Riana Dewie
  • Hari, Tanggal: Kamis, 30 April 2020
  • Waktu: 10.00 - 11.00 WIB
  • Tempat: Rumah masing-masing
  • Syarat Peserta: Memiliki PC atau Smartphone (Android, iPhone, iPad)
  • Aktivitas:
    • Ngobrol ringan sambil diskusi asyik
    • Posting foto dan caption di Instagram (info detail ada di brief grup)
  • Kapasitas: 10 orang
  • Fasilitas: free ilmu

Bagaimana Cara Pasang Google Hangout?

  1. Untuk smartphone, silakan instal aplikasi Hangout. Klik LINK ini
  2. Untuk PC, kamu bisa akses hangout.google.com atau buka Google Hangout di Gmail.
  3. Untuk terhubung dalam konferensi video, peserta akan masuk melalui link yang dikirim.  

Berminat? Segera daftarkan diri di FORM ini. Sebanyak 10 pendaftar terpilih akan diinvite ke grup WA khusus.

Pendaftaran ditutup Rabu, 29 April 2020 jam 23.59 WIB. Yuk #MagerPositif biar masa "pingit"mu makin asyik 😃




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline