Lihat ke Halaman Asli

Kenali kembali EBOLA

Diperbarui: 31 Maret 2020   12:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Jessica    11 IPS 2

1. Apa itu Ebola?

Ebola merupakan penyakit akibat infeksi virus yang mematikan. Penyakit ini berasal dari Afrika dan  virus ini dipercaya datang dari hewan primata seperti monyet, gorrila atau chimpanzee. walaupun penyakit ini jarang terjadi tetapi sangat mematikan. Untungnya belum ada kasus terkenanya Ebola di Indonesia tetapi kita harus tetap waspada. 

2. Cara penularanya?

Ebola ditularkan dengan cara kontak langsung dengan orang atau hewan yang terinfeksi virus tersebut. virus masuk melalui luka, mulut atau lapisan hidung.  kontak langung dengan media sebagai berikut:

- Darah atau cairan tubuh seperti: air seni, air liur, keringat dan lain-lain.

- benda (benda yang telah terkontaminasi cairan dari yang terinfeksi seperti peralatan medis dan pakaian)

orang- orang yang memiliki Risiko terinfeksi virus Ebola apabila:

- orang tersebut pulang dari tempat yang memiliki kasus Ebola

- tenaga medis yang menangani kasus Ebola tanpa menggunakan perlindungan yang sesuai

- mempersiapkan pemakaman ornag yang terinfeksi Ebola (Jasad penderita Ebola masih menular)

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline