Mohon tunggu...
ALYSHA ALAIKHA SABRINA PUTRI
ALYSHA ALAIKHA SABRINA PUTRI Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga

Hobi menulis dan menonton

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Perikanan di Indonesia dan di Jepang? Apakah Perbedaannya?

15 Juni 2022   13:16 Diperbarui: 15 Juni 2022   13:20 2482
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sebenarnya terdapat juga nelayan yang sudah menggunakan fasilitas modern namun tetap saja tidak semua nelayan dapat membeli alat tersebut atau dapat menggunakannya dengan baik. 

3.Illegal fishing

Sumber : tirto.id
Sumber : tirto.id

Illegal fishing merupakan penangkapan ikan yang dilakukan dengan cara melanggar hukum yang telah ditetapkan di perairan suatu negara. Illegal fishing ini jarang terjadi di perairan Jepang hal tersebut dikarenakan penangkapan ikan di Jepang harus sesuai dengan regulasi anjuran dari pemerintah negara tersebut. 

Sedangkan, pada negara Indonesia kerap terjadi illegal fishing, contohnya pada tahun 2021 terdapat 114 penangkapan kapal ikan di Indonesia dan 53 penangkapan kapal asing yang melakukan illegal fishing di Indonesia. 

Namun, pada saat itu Indonesia memiliki menteri perikanan dan kelautan yang sangat tegas, bijaksana, dan bertanggung jawab pada perairan di Indonesia. Sehingga beliau dapat memberikan ketegasan terhadap pelaku illegal fishing tersebut berupa menenggelamkan semua kapal yang masuk secara illegal ke perairan Indonesia. 

Beliau bernama Ibu Susi Pudjiastuti. Berbagai kemungkinan yang terjadi mengapa di Indonesia sering terjadi illegal fishing. Seperti karena Indonesia memiliki perairan yang luas sehingga penjagaannya di setiap sudut perairan cukup sulit atau karena Indonesia memiliki banyak sekali jenis atau spesies ikan di dalam perairannya sehingga banyak sekali negara asing yang ingin mengambil kekayaan tersebut. 

Ketiga perbedaan itu yang dapat dilihat secara nyata antara perikanan di Indonesia dengan di Jepang. Namun, apapun perbedaan, kelebihan, dan kekurangannya kedua negara tersebut pasti ingin melakukan yang terbaik untuk perikanan di negaranya, sehingga sebagai masyarakat sebaiknya mendukung setiap kebijakan yang ditetapkan apabila kebijakan tersebut untuk kebaikan dan keamanan suatu negara itu sendiri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun