Mohon tunggu...
Alfira Fembriant
Alfira Fembriant Mohon Tunggu... Lainnya - Instagram : @Alfira_2808

Music Director and Radio Announcer STAR 105.5 FM Pandaan Pasuruan East Java (from 2012 until now) 📻

Selanjutnya

Tutup

Healthy Artikel Utama

Pengalamanku Menjadi Keturunan Diabetes

14 November 2022   15:03 Diperbarui: 16 November 2022   10:34 669
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Alat tes gula darah (document pribadi)

Kemudian untuk mendeteksi/melakukan test kadar gula, asam urat, kolesterol tersebut bisa dalam waktu kapan saja dalam keseharian, hanya diwajibkan puasa terlebih dahulu minimal 8 (delapan) jam untuk mendapatkan hasil yang akurat. Karena hasil tes yang muncul tersebut kurang akurat jika kita tidak puasa, yaitu kadar gula acak dan bukan kadar gula murni (puasa).

Kita pun sebagai orang awam yang tidak punya background tenaga medis, tetap mampu mengetahui hasil alat pendeteksi tersebut, karena di dalamnya juga terdapat buku panduan untuk membaca hasil dari test penderita, seperti gambar di bawah ini:

Standar nilai kenormalan hasil test (document pribadi)
Standar nilai kenormalan hasil test (document pribadi)

Nah, itu lah beberapa cara yang dapat saya lakukan pada ibunda yang menderita diabetes. Sehingga tidak ada alasan lagi untuk tidak memperhatikan kondisi orang tua kita yang sedang menderita penyakit kronis.

Karena sudah banyak contohnya yaitu penderita diabetes yang usianya tidak lama, apalagi ketika sudah ada luka di bagian kakinya. Sehingga dengan kita lebih care, diharapkan penderita diabetes sehat selalu, kondisinya stabil, bahagia, dan panjang umur. Amiin..

Dan ya, keturunan diabetes juga berpeluang lebih besar di masa depan untuk juga menderita diabetes. Sehingga kamu yang merasa ada riwayat keluarga diabetes, lebih berhati-hati dan pintar memilih makanan yang sehat dan bergizi. Terlebih meminimalisir konsumsi gula tiap harinya agar di masa depan tidak positif diabetes.

Selengkapnya penjelasan dan sharing mengenai Pengalamanku Menjadi Keturunan Diabetes, bisa dilihat dalam video di bawah ini:


Semoga bermanfaat dan sehat selalu untuk kita semua.

Sayangi tubuhmu, sayangi nyawamu, dan minimalisir konsumsi gula mulai sekarang.

Salam, @Alfira_2808

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun