Mohon tunggu...
Subhan Alba Bisyri
Subhan Alba Bisyri Mohon Tunggu... Dosen - DOSEN

FISIP

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Aksiologi Ramadhan

24 Maret 2024   12:57 Diperbarui: 24 Maret 2024   13:47 466
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kedua. Keistimewaan Lailatul Qadar. Lebih Baik dari 1000 Bulan. Allah berfirman, "Malam kemuliaan itu lebih baik daripada seribu bulan" (QS. Al-Qadar: 3). Amalan di Lailatul Qadar lebih baik dari amalan di 1000 bulan yang tidak memiliki Lailatul Qadar.

Malam Penuh Keberkahan. Allah berfirman, "Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan Malaikat Jibril" (QS. Al-Qadar: 4). Banyak malaikat turun pada Lailatul Qadar karena berkah yang melimpah.

Dosa Dimaafkan. Rasulullah Shallallahu'alaihi Wasallam bersabda, "Siapa yang mengerjakan ibadah pada malam Lailatul Qadar dengan iman dan ikhlas, maka diampuni dosanya yang telah lalu."

Ketiga. Tanda-tanda Lailatul Qadar. Salah satu ulama mengatakan: Malam ini terjadi pada "10 malam terakhir di bulan Ramadan". Meskipun waktu pastinya tidak diketahui, namun banyak hadis yang menyebutkan terkait waktu spesifik Lailatul Qadar. Amalan yang Dianjurkan: Shalat, membaca Al-Qur'an, sedekah, dan berdzikir kepada Allah SWT.

Demikian , kita telah membahas, aksiologi Ramadhan, yang didalamnya membahas keistimewaan keistimewaan Ramadhan: puasa Ramadhan, Nuzulul Qur'an, kebaikan dilipat gandakan ,dan adanya malam kemuliaan yang bernilai lebih mahal dari ibadah lebih dari 1000 bulan.  

Semoga kita dapat meraih pahala berlipat dalam aktivitas menunaikan ibadah puasa , Nuzulul Qur'an dan Lailatul Qadar Ramadhan. Mari kita tingkatkan ibadah dan berbagi kebaikan di bulan yang penuh berkah ini.
(Subhan Alba Bisyri.Jkt,24,03,24)


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun