Mohon tunggu...
ade rizkiafdhita
ade rizkiafdhita Mohon Tunggu... Jurnalis - Yang muda yang berdaya

yang muda yang berdaya

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Selain Tempat Wisatanya yang Indah, Bali Juga Kaya Akan Tradisi

16 Desember 2019   14:04 Diperbarui: 16 Desember 2019   14:05 177
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Konon, sebelum tradisi Mepasah diterapkan,pohon taru menyan kerap mengeluarkan bau menyengat. Setelah Warga melettakan mayat di bawahannya, aroma tersebut tiba-tiba menghilang. Percaya atau tidak,jumlah jenazah yang ditaruh pun tidak boleh melebihi 11 orang, pernah menikah,serta proses kematiannya wajar.

4. Ritual Pengerobongan

Ngerobong atau pengerobongan digelar setiap Minggu Pon pada Wuku Medangsia menurut kalender Bali. Tujuan tradisi ini agar manusia selalu menjaga keharmonisan hubungan dengan Tuhan, sesamanya, dan juga alam. Pelaku ritual adalah umat Hindu di Pura Pangrebongan. Wisatawan diperkenakan menonton acara tersebut asalkan mau menggunakan pakain adat Bali. Sementara bagi wanita,harus dalam keadaan suci (tidak sedang menstruasi)

#LoveIndonesiaAirport 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun