Mohon tunggu...
Rudi Salam
Rudi Salam Mohon Tunggu... wiraswasta -

Bukan Artis. Pemuda biasa asal Makassar. Pertama kali menghirup udara bumi pada 9 Nop 1984. Seorang penikmat kopi, rokok, dan tulisan.

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Aku, Komputer, dan Tuhan

12 April 2011   08:47 Diperbarui: 26 Juni 2015   06:53 96
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

8 jam sehari. Bertaruh dengan waktu di depan layar komputer.

"Cepat!! Akh..!" Begitu seandainya pekerjaanku adalah makhluk hidup yang dapat berbicara.

Disinilah aku saat ini. Bekerja dengan jari-jari yang senantiasa mengetuk tuts-tuts keyboard. Klik kiri, klik kanan. Refresh. Menghabiskan waktu lebih banyak duduk, dengan pikiran yang harus tetap bekerja, karena memerlukan konsentrasi.

Ah, kadang jenuh itu tiba. Malas itu datang. Bosan saya dengan rutinitas seperti ini. Kita ibarat robot yang kehilangan kemerdekaan. Diberikan tekanan tinggi, tapi dengan tingkat penghargaan yang rendah. Ampun.

Secangkir kopi yang kubuat sedikit menolong. Kumainkan aplikasi pemutar musik. Melantunlah..

"Insaflah wahai manusia, jika dirimu bernoda.." Nyaman.

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun