Mohon tunggu...
Zuhdiansah
Zuhdiansah Mohon Tunggu... Guru - Guru Bahasa Inggris SD Negeri 1 Kota Jambi

Membaca dan menulis adalah hal yang sedang saya senangi saat ini. Membaca akan mampu meningkatkan pengetahuan dan wawasan saya, dan menulis akan mampu menyalurkan apa yang menjadi ide, pemikiran dan imajinasi saya.

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Pemanfaatan Barang Bekas untuk Media Tanam

16 Desember 2022   10:17 Diperbarui: 16 Desember 2022   11:06 1860
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. pribadi
Dok. pribadi

4. Galon Bekas

Jika kita memiliki galon yang sudah bocor atau pecah tak terpakai lagi, kita bisa memanfaatkannya menjadi pot tanaman yang unik dan memberikan keindahan sebagai penghias taman atau teras rumah. Tentunya galon bekas tersebut kita kreasikan kembali dan dicat agar lebih menarik untuk dijadikan pot hias.

Dok. pribadi
Dok. pribadi

5. Sepatu Bekas

Nah, hampir di setiap rumah biasanya bisa ditemukan sepatu-sepatu bekas yang sudah robek, kekecilan ataupun tidak terpakai lagi. Biasanya jika masih layak digunakan mungkin kita bisa menyumbangkannya kepada orang lain yang membutuhkan, tetapi jika tidak layak jangan buru-buru dibuang ke tempat sampah, sebab dengan sedikit kreasi dan sentuhan, sepatu-sepatu bekas tersebut bisa kita manfaatkan sebagai pengganti pot tanaman yang lucu dan unik.


Dok. pribadi
Dok. pribadi

Dari beberapa contoh pemanfaatan barang bekas di atas, tentunya masih banyak lagi jenis barang bekas yang bisa kita manfaatkan dan kita kreasikan untuk mendati media tanam berupa pot yg unik dan menarik. Dengan memanfaatkan segala bentuk dan jenis barang yang bisa dimanfaatkan kembali, maka kita sudah ikut membantu permasalahan tentang sampah serta sekaligus turut menjaga kelestarian lingkungan. tidak hanya sampai disitu tentunya, dengan keseriusan dan usaha yang konsisten, maka bisa saja barang-barang bekas tersebut kita manfaatkan kembali menjadi barang lain yang bisa memberi nilai ekonomis bagi kita. Semoga bermanfaat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun