Mohon tunggu...
Zata Al Dzahabi
Zata Al Dzahabi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Penulis, Content Creator, Podcaster

Introvert yang senang menulis

Selanjutnya

Tutup

Hukum Pilihan

Selamat dari Hukuman Mati! Orang-Orang Ini Beruntung atau Karena Jabatan?

19 Maret 2024   07:05 Diperbarui: 23 Maret 2024   20:22 87
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: DetikNews (ilustrasi hukuman mati gantung)

Malah bersyukur dan senang karena ia mengaku telah lama mendambakan kehadiran seorang bayi di rumah mewahnya itu, Hakim Agung ini kemudian benar-benar memperlakukan Anne seperti menantunya sendiri. 

Namun karena kondisi kesehatannya buruk akhirnya Anne mengalami keguguran, di usia kandungannya yang baru 4 bulan 1 minggu. 

Kaushik Patowary Jurnalis AMUSING PLANET menjelaskan Anne Greene dihukum gantung pada Desember 1650, dengan pembunuhan terhadap bayi yang merupakan anaknya sendiri dan bahkan belum lahir.  

Setelah digantung jasa Anne dikuburkan seperti orang-orang pada umumnya, namun para Professor dan Dokter di Universitas Oxford menuntut untuk membawa jasad perempuan muda untuk diteliti. 

Para Ilmuwan yang melihat banyak keanehan dalam kasus ini membawa jasad Anne ke Laboraotrium, benar saja setelah diteliti Anne masih hidup nadinya masih berdenyut ia hanya tidak sadarkan diri. 

Setelah itu para Dokter merawat Anne untuk memulihkan kondisi fisiknya yang lemah, mengetahui kejadian ini pengadlan akhirnya memutuskan bahwa Anne tidak bersalah dan membebaskannya dari semua tuntutan.

John Smith

Laki-laki secara fisik umumnya memang lebih kuat daripada perempuan namun John Smith benar-benar berbeda para Dokter bahkan tidak bisa menjelaskannya, ia adalah seorang mantan Tentara inggris pada 24 Desember 1705 pria ini dihukum gantung. 

Karena terbukti telah melakukan tindak pidana perampokan, hal yang membuat publik dan Ilmuwan kebingungan saat itu adalah ketika John Smith digantung selama 15 menit John tidak kunjung mati. 

Nafasnya berhenti namun jantungnya masih berdetak, pengadilan kemudian memberikan penangguhan hukuman kepadanya dan mengirim John ke Rumah Sakit untuk dirawat. 

Namun beberapa hari setelah keluar dari Rumah Sakit pria ini kembali merampok rumah orang, saat diadili Jaksa Penuntut Umum yang menangani kasus John tiba-tiba meninggal dunia. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hukum Selengkapnya
Lihat Hukum Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun