Mohon tunggu...
Yayuk Sulistiyowati M.V.
Yayuk Sulistiyowati M.V. Mohon Tunggu... Guru - Pembalap Baru

SOLI DEO GLORIA

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Smart and Joyful Melalui Outdoor Learning: Bela Negara Cinta Produk dalam Negeri

21 Februari 2024   14:15 Diperbarui: 22 Februari 2024   06:56 221
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Belajar di Perpustakaan Proklamator Indonesia | dok. smpk_corjesu

Kampung Coklat Blitar milik Bapak Kholid Mustofa ini telah dibina oleh BSN hingga mendapatkan sertifikat SPPT SNI 7934:2014 Cokelat dan Produk-produk Cokelat dan ini merupakan yang pertama di Indonesia.

Sertifikat SPPT SNI 7934:2014 Cokelat dan Produk-produk cokelat ini merupakan bukti bahwa produk cokelat olahan Kampung Coklat ini telah berizin resmi. Sebuah validitas yang telah memenuhi standar perkembangan teknologi terutama dalam persyaratan mutu dan cara uji, melindungi kesehatan konsumen, menjamin perdagangan pangan yang jujur dan bertanggung jawab, serta mendukung perkembangan dan diversifikasi produk industri olahan kakao.

Belajar menanam kakao | dok. smpk_corjesu
Belajar menanam kakao | dok. smpk_corjesu

Berkunjung di tempat ini para siswa tidak hanya menikmati keindahan pohon-pohon kakao di sekelilingnya, tetapi juga mengenal lebih dalam cara menanam kakao serta praktik langsung membuat olahan makanan dan minuman dari coklat yang inovatif dan kekinian.

Lahan tanaman coklat di Kampung Coklat | dok. smpk_corjesu
Lahan tanaman coklat di Kampung Coklat | dok. smpk_corjesu

Setelah bersama belajar menanam biji kakao, para siswa diajak untuk mengetahui berbagai jenis produk olahan dari cokelat juga dapat dibelanja di tempat ini sebagai oleh-oleh.


Semua produk ini dipanen sendiri dan diproduksi mandiri menjadi berbagai jenis olahan, seperti : coklat original, coklat krispi, coklat rasa buah jeruk dan apel, coklat bubuk, coklat susu, dan dark coklat beragam varian.

Kios minuman coklat kekinian| dok. smpk_corjesu
Kios minuman coklat kekinian| dok. smpk_corjesu

Selain itu coklat yang diproduksi Kampung Coklat Blitar ini juga diolah menjadi berbagai jenis olahan makanan, seperti brownies, dodol coklat, dan masih banyak lagi.

Selain belanja di minimarket Kampung Coklat, para pengunjung dapat membeli olahan makanan khas coklat dari para penjual atau UMKM yang terdapat di kawasan tersebut. Segala macam jajanan olahan coklat juga tak kalah variative; seperti es coklat kekinian dan juga mie coklat yang menjadi makanan favorit.

Workshop di Kampung Coklat | dok. smpk_corjesu
Workshop di Kampung Coklat | dok. smpk_corjesu

Tak Kalah dengan Swiss dan Belgia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun