Mohon tunggu...
laila nurjannah
laila nurjannah Mohon Tunggu... -

saya Laila Nurjannah lahir pada tanggal 25 Juni Tahun 1994 .Saya kuliah di UNRAM di FKIP jurusan ips prodi PPKn

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Pengaruh Tingkat Pendidikan Orang Tua Terhadap Minat Belajar Anak Di Desa Talun Kecamatan Montong Gading Kabupaten Lombok Timur

12 Maret 2015   18:38 Diperbarui: 17 Juni 2015   09:45 47
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Era globalisasi yang begitu sarat dengan ilmu pengetahuan dan tekhnologi serta di barengi dengan tuntutan ekonomi yang begitu sulit, memerlukan skill dan kecakapan dari masing-masing individu untuk teramapil dalam menghadapi kehidupan sehari-hari.

Banyak orang tua yang memasukkan anak-anak mereka ke Sekolah-Sekolah baik swasta maupun negeri dengan harapan nantinya anak-anak mereka dapat bersaing dalam menjalankan hidupnya di masa yang akan datang. Terlepas dari usaha para orang tua yang melakukan berbagai macam cara untuk memasukkan anak-anak mereka ke berbagai Sekolah, banyak juga orang tua yang tidak bisa memahami kebutuhan anak-anak mereka dan tidak banyak juga orang tua yang memberikan fasilitas yang memadai untuk mendukung keberhasilan mereka.

Tingkat pendidikan orang tua sangat berpengaruh besar dalam menentukan keberhasilan anak-anak mereka. anak yang tumbuh dan besar dari keluarga yang berpendidikan mempunyai kesempatan yang lebih besar untuk meraih kesuksesan dari anak-anak yang lahir dan tumbuh di lingkungan keluarga yang tidak berpendidikan. itu semua dapat kita buktikan di lingkungan tempat tinggal kita sendiri.
Begitulah yang terjadi pada anak-anak di Desa Talun Kecamatan Montong Gading. Banyak anak-anak yang tergolong dalam lingkungan keluarga tidak mampu akhirnya tidak dapat melanjutkan study anak-anak mereka ke jenjang perguruan yang lebih tinggi lagi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun