Mohon tunggu...
W Jaya
W Jaya Mohon Tunggu... Insinyur - Pemerhati Big Data

http://www.teknologi-bigdata.com/

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Hasil Analisis Sentimen Twitter 2018 Sangat Mendekati Hasil Pilpres 2019?

16 Agustus 2019   15:58 Diperbarui: 19 Agustus 2019   12:46 412
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Grafik 1. Persentase sentimen positif, netral, negatif sepanjang tahun 2018| Dokpri

Awal Februari 2019 lalu, pada artikel Trend Sentimen Netizen terhadap Presiden Jokowi sepanjang Tahun 2018 telah dirilis hasil analisa sentimen terhadap Presiden Jokowi berdasar data Twitter sepanjang th 2018. Hasilnya singkatnya dapat disimak pada grafik berikut (dalam satuan %):

Seperti yang ditunjukkan pada dan Grafik 1, nilai rata-rata persentase sentimen positif, netral, negatif sepanjang tahun 2018 adalah: Positif 19,12% Negatif 8,08% Netral 72,80%. Dalam hal ini, dapat diasumsikan bahwa netizen yang memberikan sentimen Positif adalah pendukung Jokowi, Negatif adalah pendukung lawannya, dan yang bersentimen Netral adalah mereka yang belum menentukan sikap/pilihan atau belum mengutarakannya.

Jika setengah bagian dari mereka yang Netral beralih ke Positif dan setengahnya lagi beralih ke Negatif, maka total sentimen Positif (pendukung Jokowi) menjadi 55,52% dan sentimen Negatif(pendukung lawannya) menjadi 44,48% seperti yang ditunjukkan pada Grafik 2:

Grafik 2. Persentase positif dan negatif setelah masing-masing mendapat 1/2 bagian dari sentimen netral| Dokpri
Grafik 2. Persentase positif dan negatif setelah masing-masing mendapat 1/2 bagian dari sentimen netral| Dokpri
Entah kenapa nilai ini (positif = 55,52%, negatif = 44,48%) sangat mirip sekali dengan hasil real count Pilpres 2019, yaitu: 01=55,41% dan 02=44,59%.

Proses dan hasil Analisa Sentimen ini disajikan secara detail pada Bab 5 buku "TEKNOLOGI BIG DATA ~ Sistem Canggih dibalik Google, Yahoo!, Facebook, IBM~" Edisi Revisi, yang telah diterbitkan oleh Penerbit Nilacakra pada awal April 2019 lalu.

http://www.teknologi-bigdata.com
http://www.teknologi-bigdata.com

Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun