Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Menulis Itu Hobi yang Dibayar

19 Mei 2022   07:06 Diperbarui: 19 Mei 2022   07:30 633
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Makan malam di kampung kecil Jatibening Bekasi/dokpri
Makan malam di kampung kecil Jatibening Bekasi/dokpri

Sebelum sampai rumah, saya ajak mereka makan malam di kampung kecil Jatibening Bekasi. Kita sempat ngobrol dengan pekerjaan masing-masing. Pak Wawan adalah seorang pengusaha sukses yang berasal dari Bengkulu. Beliau banyak mendapatkan tender dari salah satu bumn terkenal Indonesia. Sedangkan pak Paidi adalah salah satu kepala sekolah teladan dan berprestasi di kota Bengkulu. Pak Paidi adalah teman sekelas Omjay di S3 teknologi pendidikan Pascasarjana UNJ.

Informasi penerimaan mahasiswa baru Pascasarjana UNJ/dokpri
Informasi penerimaan mahasiswa baru Pascasarjana UNJ/dokpri

Di pascasarjana UNJ sekarang ini sedang dibuka penerimaan mahasiswa baru. Semoga pembaca kompasiana ada yang tertarik mendaftarkan diri. Biaya kuliah tidak terlalu mahal. Anda bisa mengunjungi website Pascasarjana UNJ.

Tempat parkir di pascasarjana UNJ/dokpri
Tempat parkir di pascasarjana UNJ/dokpri

Tak terasa sudah 8 tahun saya kuliah di pascasarjana UNJ. Ini kuliah saya terlama. Saya tidak fokus menyelenggarakan eh menyelesaikan kuliah dan asyik dengan pekerjaan sebagai guru di SMP Labschool Jakarta. Juga asyik dalam berbagai kegiatan organisasi profesi guru.

Untunglah saya diingatkan oleh pembimbing sekaligus promotor saya Prof. Basuki Wibawa. Beliau mengingatkan saya agar segera daftar ujian terbuka. Alhamdulillah semua persyaratan sudah dikirim dan tinggal membuat standing banner saja. Mohon doanya segera keluar jadwal ujian terbuka Doktor Wijaya Kusumah.

Melihat kota Bekasi dari hotel Amaroossa/dokpri
Melihat kota Bekasi dari hotel Amaroossa/dokpri

Hidup memang harus dijalani dengan kesungguhan hati. Terkadang lancar dan terkadang macet. Seperti kemacetan di jalan Ahmad Yani Bekasi yang saya potret dari lantai 15 hotel Amaroossa Bekasi.

Tempat parkir mobil di lantai atas/dokpri
Tempat parkir mobil di lantai atas/dokpri

Kita memang harus sabar menjalani hidup ini. Ada yang rezekinya lancar dan ada yang rezekinya macet. Semua itu ujian dari Allah agar kita mampu bersabar dan bekerja keras agar mendapatkan kehidupan yang layak. Rezeki manusia tidak ada yang pernah tertukar. Jadi jalani saja dengan penuh rasa syukur kepada Allah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun