Mohon tunggu...
Widi Kurniawan
Widi Kurniawan Mohon Tunggu... Human Resources - Pegawai

Pengguna angkutan umum yang baik dan benar | Best in Citizen Journalism Kompasiana Award 2022

Selanjutnya

Tutup

Otomotif Artikel Utama

Pencuri Laptop Merajalela di KRL, Kenali Cara Mengantisipasinya

28 Desember 2021   21:28 Diperbarui: 29 Desember 2021   11:39 1233
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Untuk meminimalisir risiko itu, sebaiknya bawalah laptop menggunakan tas ransel biasa. Backpack multifungsi yang tidak mencirikan sebuah tas khusus membawa laptop. Pencuri bakal berpikir ulang untuk memprediksi apakah tas tersebut berisi laptop atau justru cuma berisi baju-baju kotor. 

4. Jangan sibuk mainan HP saat meletakkan tas di atas rak

Jika suatu ketika kita meletakkan tas di atas rak, sebaiknya pandangan kita tidak terlalu sering fokus menunduk ke layar HP. 

Posisi rak ada di atas, sehingga sebaiknya pandangan tetap sesekali mengarah ke tempat kita menyimpan tas. 

Meninggalkan tas di atas rak tanpa pengawasan jelas berisiko besar terhadap pencurian (foto by widikurniawan)
Meninggalkan tas di atas rak tanpa pengawasan jelas berisiko besar terhadap pencurian (foto by widikurniawan)

5. Jika dapat tempat duduk, jangan tinggalkan tas di atas rak

Biasanya penumpang yang meletakkan tas di atas rak adalah mereka yang terpaksa berdiri karena tidak kebagian tempat duduk. Posisi berdiri pun biasanya menghadap ke arah tas yang kita simpan. 

Nah, andai di tengah perjalanan terdapat kursi kosong dan kita pun bisa duduk setelahnya, ambillah juga tas di atas rak dan taruh di pangkuan kita. 

Posisi duduk sambil meninggalkan tas di atas rak jelas berisiko besar karena penumpang tidak bisa mengawasi barang miliknya dengan baik. 

Terlebih jika duduk kemudian tertidur. Duh, sudah pasti risiko kehilangan bakal meningkat prosentasenya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun