Mohon tunggu...
Vika Kurniawati
Vika Kurniawati Mohon Tunggu... Wiraswasta - Freelancer

| Content Writer

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

BBPOM Ternyata Tidak Hanya Hadir Saat Razia Parcel Hari Raya

18 Juli 2017   10:05 Diperbarui: 18 Juli 2017   10:29 751
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Krupuk di pasar tradisional. Doc:Pribadi

BBPOM juga secara terjadwal memberikan Laporan Analisis Hasil Pemeriksaan untuk Izin Industri Kosmetik dan sertifikasi Cara Produksi. Pelaku usaha diminta melengkapi persyaratan sesuai ketentuan yang berlaku dan untuk rekomendasi tempat produksi BBPOM di Yogyakarta

5.BBPOM merambah dunia maya.

Sering kali terdapat stigma bahwa dunia maya, dan media sosial hanya dipergunakan untuk kalangan tertentu. BBPOM Yogyakarta sudah melangkah maju dengan meluncurkan website resmi serta akun media sosialnya. Tentu dengan motivasi menyebarkan informasi berdasarkan data penelitian yang bisa dipertanggungjawabkan. 

Infografis tentang jenis plastik. Doc: IG BBPOM Yogyakarta
Infografis tentang jenis plastik. Doc: IG BBPOM Yogyakarta
Saat saya mengamati isi dari infografis di media sosial BBPOM, ada informasi yang sangat penting untuk disebarkan yaitu: Hindari merebus ketupat/ lontong dengan plastik. Jika anda juga pernah mempergunakan teknik pengolahan ini pada telur, daging ataupun sayuran maka berhentilah. Hal ini dikarenakan bahan kimia pada plastik dapat berimigrasi ke dalam makanan.

Jadi mari kita buka mata dan telinga tentang pentingnya pengawasaan tentang makanan/minuman yang beredar. Terima kasih pada BBPOM atas kinerjanya yang sering tidak disadari masyarakat umum.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun