Mohon tunggu...
Aisa Nurulia
Aisa Nurulia Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Bloger

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Ilmu Wilayah: Teori Mydral, Migrasi Ketimpangan Wilayah, Interaksi Antarwilayah

8 Desember 2022   15:59 Diperbarui: 8 Desember 2022   16:25 177
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

2) Kepadatan penduduk di wilayah asal

3) Sumber daya alam yang berkurang

4) Keinginan untuk memperbaiki hidup

5) Melanjutkan pendidikan

6) Fasilitas yang lebih lengkap

Migrasi berhubungan dengan ketimpangan wilayah. Ketimpangan wilayah menurut ILO adalah perbedaan performa ekonomi dan kesejahteraan antar wilayah. Pendapat lain dikemukakan oleh Karin Vorauer (2007), ketimpangan wilayah adalah ketidakseimbangan struktur spasial didalam wilayah atau antar wilayah.

Ketimpangan pembangunan antar wilayah merupakan aspek yang umum terjadi dalam kegiatan ekonomi suatu daerah.Ketimpangan ini pada dasarnya disebabkan oleh adanya perbedaan kandungan sumberdaya alam dan perbedaan kondisi geografi yang terdapat pada masing -- masing wilayah.

Nah, karena ketimpangan wilayah itu jualah manusia memilih untuk bermigrasi.

3. Interaksi Interdependensi

Interaksi adalah kegiatan atau tindakan antara kedua belah pihak saling mempengaruhi atau memiliki efek satu sama lain yang menguntungkan. Interdependensi adalah aliran pemikiran hubungan internasional liberal yang berpendapat bahwa peningkatan saling ketergantungan antarnegara akan mengurangi kemungkinan negara-negara tersebut terlibat dalam konflik bersenjata.

Dari pengertian tersebut, Interaksi interdependensi adalah hubungan dua belah pihak wilayah yang saling menguntungkan. Konsep ini berkaitan dengan hubungan timbal balik atau saling ketergantungan antar wilayah. Contohnya hubungan antara desa dan kota. Warga kota membutuhkan makanan dari desa, sedangkan warga desa membutuhkan teknologi dari kota.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun