Mohon tunggu...
Trinandi Kurnia Akbar
Trinandi Kurnia Akbar Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hanya seorang manusia biasa.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Cerdas Berlalu Lintas Kunci Keselamatan

5 November 2022   12:27 Diperbarui: 5 November 2022   22:16 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
cerdas berlalu lintas (dok. kumparan)

Belakangan ini, banyak peristiwa kecelakaan yang terjadi di jalan-jalan kota.

Berdasarkan data dari Kementerian Perhubungan, jumlah lakalantas darat di Indonesia pada tahun 2021 mencapai 103.645 kasus.

Pertanyaannya, mengapa hal tersebut bisa terjadi? secara di jalan kota sudah difasilitasi rambu-rambu lalu lintas.

Pertanyaan tersebut bisa ditanyakan ke diri masing-masing, apakah kita sudah menjalankan cerdas berlalu lintas dengan mematuhi rambu-rambu yang sudah dibuat?

Pada intinya, kesadaran diri pengendara dalam mematuhi peraturanlah yang bisa mengurangi resiko lakalantas yang sering terjadi.

Menggunakan perlengkapan berkendara saat hendak berpergian adalah hal utama yang harus dilakukan pengendara.

Ketika di persimpangan, pengendara wajib mematuhi lampu lalu lintas yang terpampang.

Masih banyak lagi rambu-rambu yang harus dipatuhi pengendara, baik roda dua maupun roda empat.

Jadilah pengendara yang cerdas berlalu lintas, keluarga di rumah sudah menunggu kedatanganmu.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun