Mohon tunggu...
Tjahja Nurrobi
Tjahja Nurrobi Mohon Tunggu... Dokter - Dokter Spesialis Orthopedi dan Traumatologi, Pemerhati Masalah Kesehatan

Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Pertahanan Bidang Manajemen Bencana dan Ilmu Kedokteran Militer

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Vaksin Covid-19, Dapatkah Menjaga Kekebalan terhadap Covid-19 Selamanya?

30 September 2020   02:41 Diperbarui: 30 September 2020   02:45 209
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kelemahan Penelitian

Setidaknya ada empat kelemahan dalam penelitian ini. Pertama, para peneliti melacak tingkat antibodi tetapi tidak memiliki akses ke informasi tentang penyakit yang sebenarnya. 

Ada kemungkinan bahwa peningkatan antibodi terhadap virus korona tertentu mungkin telah memberikan respons yang tepat yang dibutuhkan untuk mengubah penyakit pernapasan yang signifikan menjadi kasus pilek ringan atau tidak ada penyakit sama sekali. 

Kedua, kekebalan yang berkelanjutan terhadap virus akan selalu terganggu jika virus mengalami perubahan mutasi. Sejauh mana hal itu mungkin telah berkontribusi pada reinfeksi tidak diketahui secara jelas. 

Ketiga, peran kekebalan seluler dalam melawan infeksi virus korona yang biasanya cenderung signifikan tidak dipelajari dalam analisis retrospektif ini. 

Dan keempat, penelitian ini dilaksanakan di negara yang beriklim sedang, sehingga untuk negara yang beriklim tropis seperti Indonesia dimana tidak memiliki musim dingin perlu dilakukan penelitian lebih lanjut apakah frekuensi infeksi lebih tinggi pada musim penghujan.


Penutup

Terkait kesiapsiagaan dalam menghadapi Covid-19 pada musim dingin / penghujan ini, penting untuk memahami seberapa besar kemungkinan seseorang yang telah pulih dari penyakit akan terinfeksi kembali dan berpotensi menyebarkan virus ke orang lain.

 Untuk itu diperlukan lebih banyak lagi penelitian untuk membuktikan bahwa kekebalan jangka panjang dapat dicapai melalui infeksi yang didapat secara alami atau vaksinasi. 

Sementara kita menunggu hasil uji klinis vaksin Covid-19, cara terbaik untuk melindungi diri, keluarga, dan komunitas anda adalah dengan mengambil langkah-langkah sederhana yang dapat kita semua lakukan, yaitu menjaga jarak sosial, memakai masker, menghindari kerumunan atau pertemuan dalam ruangan yang ramai, serta mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir.

Daftar Pustaka:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun