Mohon tunggu...
Tiwik Nur Handayani
Tiwik Nur Handayani Mohon Tunggu... -

Sedang kuliah di Politeknik Negeri Semarang, Jurusan Teknik Elektro, Program Studi Teknik Telekomunikasi sejak tahun 2011

Selanjutnya

Tutup

Nature

Proses Instalasi Dropbox

17 Juni 2013   16:48 Diperbarui: 24 Juni 2015   11:53 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dropbox adalah file sharing yang terdapat softwarenya untuk mengupload suatu file ke server dropbox tanpa harus membuka website tersebut tapi hanya menjalankan software tersebut dan meng copy-paste file yang ingin di upload ke folder yang diletakkan khusus untuk dropbox. Dropbox merupakan layanan penyimpanan data dan syncronisasi antara device

1.Buka website www.dropbox.com dan lakukan proses registrasi.

2.Setelah anda melakukan registrasi, langkah selanjutnya yaitu melakukan proses instalisasi dropbox. Klik save file untuk mendownload software dropbox.

13714597691108858121
13714597691108858121

3.Proses selanjutnya yaitu klik run.

13714597971485864062
13714597971485864062

4.Klik install untuk proses instalisasi.

1371459820416405626
1371459820416405626

5.Tunggu proses instalisasi selesai.

1371461991999913185
1371461991999913185

6.Klik Idon’t have dropbox account.

13714620201575020474
13714620201575020474

7.Lakukan sign in, tuliskan alamat email dan password anda.

13714622121539433669
13714622121539433669

8.Pemilihan memori pada dropbox yaitu 2GB.

13714622401067184034
13714622401067184034

9.Pada kotak dialog “Choose setup type” , maka pilih Typical.

13714622721712608830
13714622721712608830

10.Dropbox pada kotak dialog “Welcome to Dropbox, Tiwik!” anda klik Next.

137146233690097391
137146233690097391

11.Lalu pada kotak dialog “Access your files from anywhere using dropbox.com, anda klik next untuk lanjutkan proses instalisasi.

1371462361810467863
1371462361810467863

12.Pada kotak dialog, “The DropBox Notification Area Icon” maka anda kilk next.

13714623871176950963
13714623871176950963

13.Pada kotak dialog, “Share folders with people you know” merupakan cara muntuk membagian/mensharing folder pada DropBox. Lalu klik next untuk lanjutkan program install.

1371462432575444340
1371462432575444340

14.This’s it,Klik Finish. DropBox telah terinstalisasi pada PC anda.

1371462460709043473
1371462460709043473

SELAMAT MENCOBA J

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun