Mohon tunggu...
theo litaay
theo litaay Mohon Tunggu... -

Seorang yang ingin melihat bangsanya menjadi lebih maju.

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Kombinasi "Korupsi - Pencucian Uang" Sudah Meluas dan Libatkan Keluarga

26 Oktober 2013   09:10 Diperbarui: 24 Juni 2015   06:01 175
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kedua, adanya rencana untuk melakukan revisi KUHP dan KUHAP yang pada akhirnya akan berdampak pada pelemahan peran KPK sehingga akan terjadi pemangkasan berbagai kewenangan KPK termasuk kewenangan melakukan penyadapan dll.

Apa yang harus dilakukan?

Pertama, setiap instansi pemerintahan harus mengadakan kampanye integritas di dalam lingkungannya masing-masing termasuk melakukan berbagai pendidikan dan pelatihan khusus terkait integritas.

Kedua, kampanye antikorupsi dan integritas perlu menyentuh pesan kepada keluarga, mengenai makna keluarga sebagai pilar masyarakat (jika keluarga berintegritas maka masyarakat berintegritas, tetapi jika kejahatan dirancang melalui keluarga maka masyarakat yang baik akan menjadi korban).

Ketiga, tentunya adalah penguatan peran KPK dan PPATK dengan menolak setiap usaha yang dimaksudkan untuk melemahkan KPK, baik melalui proses legislasi di DPR maupun melalui proses non-legislasi.

(Pusat Studi Antikorupsi dan Good Governance /PSAK UKSW Salatiga).


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun