Mohon tunggu...
Bakri Tambipessy
Bakri Tambipessy Mohon Tunggu... Penulis - Junior

Mari Budayakan Membaca Sampai Habis

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

7 Trik Bisa dapat Anggaran Kampus bagi Mahasiswa, Ala Bakri Si Pemburu Lomba

13 Oktober 2017   17:17 Diperbarui: 13 Oktober 2017   17:42 1825
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kedua, jika sahabat sekalian sudah lolos seleksi maka, selanjutnya sahabat sekalian pasti akan di berikan LoA (Letter of Acceptance) dari Panitia yang di kirim melalui e-mail sahabat sekalian. Tapi jika sahabat sekalian tidak memiliki LoA maka mintalah pada panitia karena LoA sangatlah berguna ketika kita hendak mengajukan proposal bantuan dana dari Universitas ataupun perusahaan di luar sana.

Ketiga. Kalau sudah memiliki LOA maka selanjutnya sahabat sekalian harus minta Proposal atau TOR jika tidak ada proposal atau bisa juga di berikan Guide Book dari panitia tentang Perencanaan kegiatan yang dilaksakan, atau bisa juga sahabat sekalian membuat proposal sendiri sesuai skejul kegiatanya. Namun Jika tidak ada Proposal atau sejenisnya yang saya jelaskan tersebut, maka saran saya kepada sahabat sekalian harus jeli dan meneliti lagi kegiatan yang di ikuti tersebut jangan sampai kegiatanya HOAX atau boongan belaka,,, bisa kecewa juga nantinya.

Keempat, jika Proposal dan LoA nya sudah ada maka, tahap selanjutnya sahabat sekalian harus meminta surat "Rekomendasi" dari Universitas dan cara aksesnya mudah saja, sahabat sekalian bisa langsung menuju Ruang Kemahasiswa di Gedung Rektorat dan mintalah surat rekomendasi yang di tanda tangani oleh Wakil Rektor 3 Bidang Kemahasiswaan dan Alumni. 

Atau bisa juga sahabat sekalian lansung ke Fakultas sahabat masing-masing dan mintalah Surat "Pengantar' dari Fakultas yang di tanda tangani oleh Dekan Fakultas dan di tujukan ke Rektor Universitas sebagai rekomendasi langsung dari Fakultas ke rektorat, dan itu sangat penting untuk di biayai full jika beruntung atau setengah saja bila kurang beruntung, misalnya tiket PP atau uang saku dan komitment fee nya sahabat sekalian.

Kelima. Bagi sahabat-sahabat yang mendapatkan beasiswa , dan yang diprioritaskan dari Risetdikti adalah untuk sahabat-sahabat sekalian yang mendapatkan beasiswa bidikmisi. Itu berarti sahabat sekalian memiliki peluang yang sangat besar untuk mengikuti event tersebut Karena beasiswa bidikmisi ada anggaranya tersendiri juga loh ternyata..

bakri-59e0929ec226f9331c3b9732.jpg
bakri-59e0929ec226f9331c3b9732.jpg
Keenam. tahap selanjutnya sahabat sekalian harus membuat surat "Permohonan bantuan dana" serta lampiran "estimasi anggaran" yang di butuhkan dan surat tersebut harus di tujukan kepada rektor bukan Wakil Rektor 3 bidang kemahasiswaan, jangan lupa suratnya harus sesuai dan jangan asal-asalan. 

Setelah itu lansung di masukan saja ke ruang rektor dan bertemu lah dengan Sekertaris rektor kemudian mintalah audienc sebentar atau bincang bincang sebentar.

Nah ketika audiens usahakan sahabat sekalian bisa meyakinkan beliau misalnya sampaikan bahwa saya adalah penerima bidikmisi dan saya akan mewakili Universitas dan juga Provinsi misalnya untuk mengikuti kegiatan tersebut.

Jangan lupa untuk menempatkan setiap lembaran proposal sesuai tempatnya, biasanya yang saya buat adalah sebagai berikut susunanya.

  • Cover
  • Surat Rekomendasi dari Universitas atau surat Pengantar dari Fakultas
  • Surat Permohonan Bantuan Dana
  • Lampiran Estimasi Anggaran
  • Surat pernyataan lolos kegiatan (LoA)
  • Lampiran nama-nama peserta yang lolos kegiatan atau lomba dalam satu buah tabel atau sejenisnya
  • Lampirkan Proposal/TOR/Guide Book

Ketujuh. Setelah semuanya sudah siap, maka tahap yang terakhir sahabat sekalian tinggal menunggu konfirmasi selanjutnya dari sekertaris rektor minimal dua hari dan maksimal satu minggu setelah memasukan proposal ke rektorat. Itu ajah yah,, nnti boleh di Tanya langsung ke orangnya,,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun