Mohon tunggu...
Sukoco Hayat DP
Sukoco Hayat DP Mohon Tunggu... Lainnya - Saya seorang jurnalis dan juga pelerja seni

Hobby saya menulis berita tentang kegiatan seni serta bernyani

Selanjutnya

Tutup

Joglosemar

Pelukis Asal Jepang bersama Godod Sutejo dan Njedit Melukis Bersama

11 Oktober 2022   09:28 Diperbarui: 11 Oktober 2022   09:31 436
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Yogyakarta,  Senin 10 Oktober 2022  Godod Sutejo membuat acara unik yang di beri nama Temu Karya. Acara ini adalah kegiatan melukis bersama antara Godod Sutejo, Njedit dan Hikaru asal Jepang. Mereka bertiga melukis dengan bersama dengan media kertas dan cat acrilik  kemudian saling tukar lukisan untuk di koleksi. Kegiatan berjalan kurang lebih  waktu kurang lebih 1 Jam  diadakan di
Posnya Seni Godod Art Gallery & Homestay. Jl. Suryodingratan Mj Ii/641 - 55141 Yogyakarta.

Godod dan Njedit adalah seniman lukis kawakan yang mengingatkan kita kembali pada masa kejayaan FKY  Festival Kesenian Yogyakarta dan Beber Seni . Godod dan almarhum Mahyar Suryaman sempat menjadi icon masa itu, Njedit salah satu seniman  seniman yang ikut merasakan kejayan FKY bersama seniman Jogja lainya. Godod juga punya rencana  untuk mengajak mereka reunian nanti. " Acara temu karya ini adalah  gagasan spontan yang akan terus dikembangkan untuk memberi spirit seniman lain untuk terus konsisten dan semangat berkarya " kata Godod

Njedit adalah seniman yang sudah melukis sejak kecil dan mengenyam pendidikan formal seni di SMSR. Nama populer  Njedit juga tidak lepas dari peran gagasan Godod Sutejo, " Pokoknya Pak Godod itu Suhu lah " kata Njedit. Di acara temu karya tersebut Njedit melukis figur Hikaru dengan gaya Njeditnya. Heriko melukis Candi Borobudur dengan pemandanganya memakai media kertas dan cat air. Heriko ternyata pelukis asal Jepang  yang telah keliling di beberapa dunia, saat ini menginap di homstay Posnya seni Godod hingga beberapa hari kedepan.

Dengan melukis bersama ini  Hikaru senang dan nyaman. Hikaru tukar karya bersama Godod Sutejo, Njedit juga demikian. Acara Temu Karya tersebut  tampak sederhana tetapi ruhnya sangat dalam dan menginspirasi gagasan baru. Semoga kreativitas Godod Sutejo seperti ini memantik teman-teman pekerja seni di tanah air. Kolaborasi dengan Hikaru juga dapat menambah jaringan seni antar negara. Sukses pak Godod sehat selalu, panjang umur.

Sukoco

Mohon tunggu...

Lihat Konten Joglosemar Selengkapnya
Lihat Joglosemar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun