Mohon tunggu...
Sugiyanto Hadi Prayitno
Sugiyanto Hadi Prayitno Mohon Tunggu... Penulis - Lahir di Ampel, Boyolali, Jateng. Sarjana Publisistik UGM, lulus 1982. Pensiunan Pegawai TVRi tahun 2013.

Pensiunan PNS, penulis fiksi. Menulis untuk merawat ingatan.

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Viral Perundungan Anak Penjaja Jalangkote di Pangkep dan Urusan Polisi

19 Mei 2020   00:10 Diperbarui: 19 Mei 2020   00:11 176
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
rizal mendapat perundungan - www.dream.co.id

Mungkin peristiwa itu tidak terjadi kalau saja Rizal tidak bercanda dengan berujar dalam bahasa Bugis: "Iya' tolo'na Ma'rang" (Saya jagoannya Kecamatan Ma'rang)." Mendengar ucapan demikian Firdaus kesal dan menantang Rizal, dan terjadilah perundungan itu.

Lepas dari berbagai persoalan seputar viral, peristiwa itu menjadi urusan Polisi.  Untuk pembelajaran kita semua bahwa perundungan apapun motifnya dapat berdampak hukum.

*

Mudah-mudahan ke depan sosok seperti Ferdian Paleka dan Firdaus Pangkep tidak ada penirunya, tidak dijadikan idola. Penjara mungkin tidak menakutkan bagi para kriminal (terlebih para residivis), tetapi bercanda orang-orang muda yang berujung penjara sungguh memprihatinkan. ***

Selemirung, 18 Mei 2020

Singgalah juga pada tulisan sebelumnya
cerpen-dua-orang-buruh-gendong
firdaus-ancam-bunuh-bupati-aceh-tengah-shabela-abubakar-ada-apa
waspadai-pedagang-samarkan-daging-babi-menjadi-daging-sapi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun