Mohon tunggu...
Soetiyastoko
Soetiyastoko Mohon Tunggu... Penulis - ☆ Mantan perancang strategi pemasaran produk farmasi & pengendali tim promosi produk etikal. Sudah tidak bekerja, usia sudah banyak, enerjik. Per 30 April 2023 telah ber-cucu 6 balita. Gemar menulis sejak berangkat remaja - Hingga kini aktif dikepengurusan berbagai organisasi sosial. Alumnnus Jurusan HI Fak.SOSPOL UNPAD, Angkatan 1975

Marketer, motivator yang gemar menulis, menyanyi dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Paskibra, Neo-Patriot Pengikat Kebangsaan

18 November 2021   21:51 Diperbarui: 18 November 2021   22:26 208
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Bukan orang yang haus jabatan dan lapar penghormatan protokoler. Pemburu peluang korupsi. Bukan yang seperti itu !.

Mari kita dorong pertumbuhan peran penting yang seyogyanya dimainkan para mantan pengibar bendera.

Mereka telah berkorban, berani tertinggal pelajaran di sekolah dan tanpa dibayar.

Berpanas-panas berlatih keras, terkadang diperlakukan kasar, demi berkibarnya Sang Saka Merah Putih.

Bagaimana menurut kalian ? Mudahkah jadi seperti para beliau pasukan pengkibar bendera itu ?.***

Bekasi-Barat, Kamis, 18 November 2021

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun