Mohon tunggu...
Siti Nuronniah
Siti Nuronniah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Ahmad Dahlan

Selanjutnya

Tutup

Segar

Kudapan Kurma Ganjil Menjadi Sunnah Rasululloh

4 Mei 2021   16:18 Diperbarui: 4 Mei 2021   16:30 782
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1. Mengontrol gula darah

Ketika kita menahan lapar lebih dari 12 jam saat berpuasa dapat membuat perut kosong. Saat berbuka dianjurkan untuk mengisi perut dengan makanan yang manis terlebih dahulu untuk meningkatkan energi dan gula darah. 

Kurma merupakan makanan manis dengan sumber gula alami yang dapat menjaga gula darah tetap stabil. Kandungan gula ditambah dengan serat yang tinggi di dalam kurma bermanfaat untuk mencegah kadar gula darah melonjak terlalu tinggi setelah makan.

2. Dengan menyiapkan perut

Kurma mengandung senyawa yang dapat mengaktifkan organ pencernaan. Dengan mengonsumsi kurma saat buka puasa menyiapkan perut untuk dapat mencerna lebih banyak makanan lagi setelah seharian menahan lapar.

3. Dapat melancarkan pencernaan


Pola makan yang berubah saat berpuasa ditambah dengan makanan yang beragam berisiko meningkatkan konstipasi. Serat yang terkandung dalam kurma dapat mencegah masalah pencernaan ketika berpuasa, terutama sembelit.

4. Dapat menyesuaikan kesamaan darah

Selain mengontrol gula darah, kurma juga menjaga keasaman di dalam darah. Kurma mengandung garam alkali yang dapat menyeimbangkan atau menyesuaikan keasaman darah yang dihasilkan dari asupan daging dan karbohidrat yang berlebihan saat berbuka puasa.                                                                                                   

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Segar Selengkapnya
Lihat Segar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun