Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Artikel Utama

Cara Saya Bertahan agar Radio Tidak Berhenti Mengudara

5 Desember 2022   13:42 Diperbarui: 6 Desember 2022   13:44 1150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar saat menggelar event off air radio | Dokumen Pribadi

Sehingga kami menerapkan juga strategi dibawah ini.

1. Jemput bola membina hubungan dengan fans.

Ya, sejatinya aset terpenting radio itu adalah fans, maka inilah yang kami sasar dengan jemput bola untuk turun kelapangan langsung membina fans.

Bahkan kami rutin mengadakan jumpa fans seminggu dua kali, nah ternyata dari sinilah bisnis itu didapat, karena tidak sedikit juga fans yang memiliki usaha bisnis baik itu dilevel menengah maupun level menengah keatas.

Yang jelas, dalam membina hubungan dengan fans ini, kami tidak pilih-pilih fans, semua kami jaring untuk guyub bersama. Strategi ini ternyata bisa setidaknya radio mendapat peluang bisnis iklan retail.

Gambar saat pernah siaran di radio | Dokumen pribadi
Gambar saat pernah siaran di radio | Dokumen pribadi

2. Jemput bola menjalin hubungan dengan perkumpulan komunitas.

Ya, strategi jemput bola untuk menjalin relationship dengan perkumpulan komunitas ternyata bisa memperoleh peluang bisnis.

Pasalnya mereka ternyata juga punya relasi bisnis dengan pihak-pihak pebisnis lainnya, disinilah kami kolaborasi dengan berbagai komunitas apa saja untuk saling bersimbiosis mutualisme.

Gambar saat menggelar event off air radio | Dokumen Pribadi
Gambar saat menggelar event off air radio | Dokumen Pribadi

3. Sering menggelar event off air.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun