Mohon tunggu...
Sheren LauwdiciaBastari
Sheren LauwdiciaBastari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Yuk semangat!

Jangan berhenti menjadi orang baik hanya karena menemukan seseorang yang tidak baik.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mengenal Salah Satu Teori Ekonomi dan Pelaku Kegiatan Ekonomi

10 Desember 2021   01:00 Diperbarui: 10 Desember 2021   01:09 172
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Mengapa belajar Ilmu Ekonomi? 

Membantu dalam pengambilan keputusan atau making decision, sehingga kegiatan yang dilakukan bisa berjalan secara efektif dan efisien, selanjutnya dengan ilmu ekonomi kita dapat memahami kegiatan - kegiatan ekonomi, kita juga dapat memahami masalah - masalah internasional (kegiatan ekspor impor, nilai kurs, harga minyak dunia dll.), serta membantu menjadi pelaku ekonomi atau pemilih yang kompeten dalam berbagai aspek yang berkaitan dengan kajian ekonomi.

Pengertian masalah ekonomi 

Masalah ekonomi merupakan masalah yang timbul saat keinginan dan kebutuhan bertemu dengan sumber daya yang sifatnya sangat terbatas. Masalah ekonomi ini kerap muncul dalam kehidupan sehari - hari.

Masalah - masalah perekonomian 

Pengelompokkan akan kebutuhan manusia, mencakup : 

a. Kebutuhan basic, yaitu kebutuhan yang harus selalu terpenuhi serta sangat mendasar dalam kehidupannya.

b. Kebutuhan pekerjaan, yaitu segala pekerjaan ataupun peralatan yang di perlukan dalam proses menghasilkan barang serta jasa.

c. Kebutuhan kepribadian seseorang, yaitu berupa pengakuan yang di berikan oleh orang lain terhadap diri orang tersebut.

Teori ekonomi 

Salah satu teori ekonomi adalah ekonomi klasik dimana dalam teori ini di kelompokkan menjadi tiga yaitu :

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun