Mohon tunggu...
Muhammad Imam Styawan
Muhammad Imam Styawan Mohon Tunggu... Penulis - Pegiat Literasi

Jika kau bukan anak raja dan kau bukan anak ulama besar, maka menulislah - Imam al-Ghazali

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Ini Buku Favoritku, Mana Buku Favoritmu

27 Maret 2024   10:39 Diperbarui: 27 Maret 2024   11:08 230
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi by Foto Pribadi

Sekitar satu minggu yang lalu saya membeli buku secara online. Buku yang saya beli ini sangat unik  bagi saya. Karena di dalamnya membahas teori dan metode tentang filologi.  Kita kembali kepada buku favorit. Membaca buku selalu disampaikan berbagai diskusi baik secara daring maupun luring. Dikarenakan tingkat literasi bangsa kita begitu minim. Sehingga perlu adanya motivasi dan spirit tentang membaca buku.

Seperti yang pernah kita ketahui bersama bahwa membaca salah satu perintah agama khususnya umat Muslim. Membaca sudah digaungkan sejak wahyu pertama kali turun. Semenjak Malaikat Jibril menyampaikan kepada Nabi Muhammad. Wahyu pertama kali turun pada bulan Ramadan.

Sebagai seorang yang meneladani Rasulullah sebaiknya selalu menjalankan apa yang diperintahkan yakni membaca. Membaca buku salah satu upaya untuk menambah pengetahun dan menajamkan pikiran. Membaca buku dapat dijadikan sebagai diskusi baik dengan teman maupun dengan keluarga. Setiap orang memiliki buku favorit. Membaca buku mengantarkan seseorang tentang pengetahuan dan suatu kebijakan.

Membaca buku favorit sangat mengasyikkan. Sambil menunggu waktu berbuka puasa digunakan untuk membaca buku. Lewat membaca buku akan membuka jendela pengetahuan. Dari yang tidak tahu menjadi tahu tentang suatu hal.

Mari membaca buku dengan spirit yang menggebu-gebu. Jangan sampai menyurutkan semangat dalam membaca buku. Kita gaungkan semangat literasi. Ini buku bacaan favoritku mana  buku bacaan favoritmu.

Blitar, 27 Maret 2024

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun