Mohon tunggu...
Wisno
Wisno Mohon Tunggu... Konsultan - konsultan finishing

Furniture, woodworking, kayu, finishing, berkebun, blogging, pencak silat www.interior.wisno.co.id

Selanjutnya

Tutup

Home

Mebel Rotan

15 Maret 2023   18:13 Diperbarui: 21 Maret 2023   18:19 351
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
gambar diambil dari koleksi pribadi

Mebel rotan banyak dibangun dengan banyak ikatan dan lengkungan sehingga perakitan tidak bisa dilakukan dengan masif seperti halnya mebel kayu atau besi. Secara konstruksional mebel rotan tidak bisa sekuat mebel kayu, apalagi seringkali mebel rotan dibuat dalam bentuk lengkung dan fleksibel. 

  • Bentuk dan penampilan relatif terbatas

Rotan memiliki bentuk yang unik dan spesial, tetapi model dan bentuk yang bisa dihasilkan juga relatif terbatas. berbeda dengan kayu yang memiliki pemukaan yang luas, rotan memiliki permukaan kecil berupa batang atau posh sehingga memiliki keterbatasan penampilan dibandingkan dengan kayu. Vareasi penampilan dan model dari produk rotan bisa diperoleh dengan membuat vareasi pada model anyaman dan penataannya selain memaksimalkan model-model lengkungan yang bisa diciptakannya. Vareasi yang lebih banyak lagi bisa dihasilkan dengan mengkombinasikan rotan dengan bahan-bahan lain seperti kayu, logam, dan lain-lain.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Home Selengkapnya
Lihat Home Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun