Mohon tunggu...
Safniyeti
Safniyeti Mohon Tunggu... Dosen - THE SUN IS NEW EVERYDAY

THE SUN IS NEW EVERYDAY (Dream it, Wish it, Do it)

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Tulisan yang Menarik Itu, Menyentuh Emosi Pembaca

6 September 2020   18:22 Diperbarui: 6 September 2020   23:03 983
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi. Tips Tulisan yang Menarik Dibaca: Sentuh Emosi Pembaca (Part 1). Sumber: Medium.com 

Tidak perlu ragu, tidak perlu langsung memikirkan apakah tulisan kita nantinya akan dibaca orang atau tidak, tidak perlu takut tulisannya jelek, tidak perlu terlalu banyak berandai-andai. Lakukan saja. 

Ada yang pernah bercerita, ia ingin menulis tapi malu, nggak pede dengan apa yang ditulis. 

Itulah mengapa menulis bagi seseorang bukanlah sesuatu yang mudah. Butuh keberanian untuk mengungkapkan isi pemikiran ataupun isi hati seseorang yang kemudian dikemas dalam bentuk tulisan yang menarik untuk dibaca. 

Padahal menulis itu adalah cara tepat untuk meluapkan emosi (menurut penulis ya, hehe). 

Mustahil jika kita tidak pandai menulis. Setidaknya saat mengupdate status di facebook, kamu akan memikirkan apa yang akan ditulis atau bahkan saat menulis caption diunggahan sebuah foto. Tentu ada kalimat yang kamu tulis bukan? 

Ya tergantung cara kita mengolah kata tersebut menjadi sebuah kalimat. Seni seseorang itu berbeda-beda, pola pikir seseorang juga berbeda. Makanya setiap tulisan itu memiliki ciri khasnya masing-masing.

Nah buat yang ingin menulis, tips agar tulisannya menarik minat baca seseorang adalah:  

"Tulislah sesuatu yang menyentuh emosi pembaca".

Tapi , "jangan mendramatisir keadaan alias drama atau lebay".  Tulislah sesuatu yang terjadi di dunia nyata dan apa adanya. 

Tipsnya adalah lihat, amati, telaah, dan tulis.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun