Mohon tunggu...
rizkilutfi
rizkilutfi Mohon Tunggu... Lainnya - -

Suka nulis sepak bola

Selanjutnya

Tutup

Bola

Real Madrid Kalahkan Eintracht Frankfurt di Final UEFA Super Cup 2022

15 Agustus 2022   10:24 Diperbarui: 15 Agustus 2022   10:33 713
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Setelah David Alaba sukses mencetak gol pertama bagi Real Madrid, Karim Benzema pun juga tidak mau ketinggalan. Sebagai striker andalan, ia juga sukses mencetak gol pada laga final Piala Super Eropa 2022 ini.

Benzema sukses mencetak gol ke gawang Eintracht Frankfurt pada menit ke-65. Sang predator sukses mencetak gol setelah berhasil mengeksekusi dengan baik tendangan hasil umpan dari Vinicius Junior.

4. Casemiro terpilih sebagai pemain terbaik

Walaupun, ada dua nama yang sukses mencetak gol bagi Real Madrid, namun ada satu nama juga yang berperan penting dibalik kemenangan ini. Ia adalah Casemiro yang berperan sebagai gelandang andalan.

Terpilihnya Casemiro sebagai pemain terbaik pada laga final ini, tidak lepas dari satu asisst-nya kepada gol David Alaba. Selain itu, ia juga mampu memberikan performa terbaiknya setelah membawa Real Madrid juara Piala Super Eropa 2022.

5. Trofi juara Piala Super Eropa kelima bagi Real Madrid


Keberhasilan Real Madrid menjadi juara Piala Super Eropa 2022 merupakan hal yang sangat pantas mereka dapatkan. Sebab, dari kualitas pemain yang dimiliki pun jauh lebih unggul dibandingkan kualitas pemain lawan.

Trofi juara Piala Super Eropa 2022 ini, pastinya menjadi gelar juara kelima bagi Los Blancos. Sepanjang sejarah, mereka telah sukses juara di ajang yang sama pada 2002/2003, 2014/2015, 2016/2017, 2017/2018, dan 2022/2023.

Sudah selayaknya harus kita berikan apresiasi bagi Eintracht Frankfurt walaupun mereka kalah pada laga final ini. Sebab, mereka sukses menjadi tim kuda hitam Eropa pada 2021/2022 lalu. Namun, mampukah Frankfurt menembus ajang Piala Super Eropa lagi musim depan?

RUJUKAN:

https://www.transfermarkt.co.id/real-madrid/erfolge/verein/418

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun