Mohon tunggu...
Rika Rosilawati
Rika Rosilawati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Alumni Mahasiswa Universitas Majalengka

Melangkah yang pasti tanpa lelah

Selanjutnya

Tutup

Analisis

Bandingan Karakter Tokoh Azzam pada Film

7 Januari 2022   20:05 Diperbarui: 16 Januari 2022   23:27 1486
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. Sinemart Pictures
Dok. Sinemart Pictures

Menit: 1:06:46

Latar Tempat: Di Kampus

Latar Waktu: Siang Hari

    Dalam cerita film Ketika Cinta Bertasbih ini menceritakan seorang laki-laki yang tentunya memiliki jiwa pengabdian, pekerja keras yang sangat tinggi, dia berhasil menuntut ilmu di Al-Azhar University Kairo, dengan pengabdiannya tidak sia-sia. Dapat dilihat pada gambar disamping. Yang menunjukkan bahwa dirinya sedang berada dikampus, dan melakukan aktifitas diluar kelas, dirinya sedang melihat bagan yang penuh dengan lembaran-lembaran kertas yang pastinya tersimpan banyak informasi penting.

    Laki-laki tersebut bernama Abdullah Khairul Azzam (Cholid Asadil Alam) pemuda tampan berusia 28 tahun yang cerdas dari sebuah desa di Jawa Tengah. Dari kecil, azzam sudah terlihat sebagai anak yang sangat baik budi pekertinya. Atas usahanya yang gigih dia  menuntut ilmu di Kairo karena dia berhasil memperoleh beasiswa untuk belajar di Al-Azhar University Kairo, selepas menamatkan Aliyah di desanya. Baru satu tahun di Kairo dan menjadi mahasiswa berprestasi peraih predikat Jayyif Jiddan (lulus dengan sempurna).

2. (Pengabdian Rudy Habibie terhadap pendidikan) Film Habibie & Ainun karya Hanung Bramantyo)

MD Pictures 
MD Pictures 

Menit: 2:42

Latar Tempat: Aachen, Jerman

Latar Waktu: Siang Hari

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
Mohon tunggu...

Lihat Konten Analisis Selengkapnya
Lihat Analisis Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun