Mohon tunggu...
Andri Mastiyanto
Andri Mastiyanto Mohon Tunggu... Penyuluh Kesehatan

Kompasianer Of the Year 2022, 110 x Prestasi Digital Competition (72 writing competition, 28 Instagram Competition, 9 Twitter Competition, 1 Short Video Competition), Blogger terpilih Writingthon 2020, Best Story Telling Danone Blogger Academy 2, Best Member Backpacker Jakarta 2014, ASN, Email : mastiyan@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Belajar di Parfume Pop Market, Wangi yang Bikin Ingat Si Dia

20 Juli 2025   14:45 Diperbarui: 20 Juli 2025   15:12 417
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Sniff parfum (sumber foto ; dokpri) 

Ternyata kata greatness itu bener-bener bukan tentang sebuah pencapaian besar, bukan tentang sesuatu hal yang hebat. Tapi tentang being present....hadir.....

Hadir dalam ruang lingkup pertemanan, keluarga, atau persaudaraan. Bisa juga dalam ruang lingkup pekerjaan, aroma ini bener-bener hadir dengan mengisi waktu-waktu yang menjadi kita greatness versi kita sendiri.

Karena greatness (hadir) itu gak bisa kita ukur dengan uang dan materi. Tapi kita pingin memaknai bahwa greatness itu adalah sesuatu hal yang at least being present itu udah almost all greatness gitu. 

Dirinya pingin nanti parfum ini kalo misalkan penggunanya sudah tidak ada di dunia, ketika keluarganya melihat di lemari, mengambil botolnya dan disemprotkan, mereka bisa merasakan kehadiran orang yang pernah pakai parfum ini. Being present terhadap orang yang pernah hadir dikehidupan kita .

**

Ruang Sniff parfum (sumber foto ; dokpri) 
Ruang Sniff parfum (sumber foto ; dokpri) 

Daku nggak cuma pulang bawa goodie bag dan tiga botol parfum. Daku pulang dengan pengalaman. Dengan cerita. Dan dengan aroma yang akan selalu mengingatkanku pada hari itu, hari di mana Daku belajar sebagai fragrance lover dan seller bahwa parfum bukan sekadar bau aroma wangi, tapi perasaan yang bisa dikenang selamanya.

Kalau kamu fragrance lover belum pernah datang ke event parfum, Ku beri saran dengan serius, sekali aja coba deh. Karena kamu nggak hanya cuma mencium aroma, tapi juga mencium bagian dari dirimu yang mungkin selama ini belum kamu kenali.

***

Salam Hangat

Bro Agan aka Andri Mastiyanto

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun