Mohon tunggu...
Rafael Dwiputra
Rafael Dwiputra Mohon Tunggu... Lainnya - murid

hobi saya masak, main game, dan muaythai

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pengaruh Buruknya Pola Asuh serta Bully di Lingkungan Pertemanan terhadap Terbentuknya Sikap Psikopat Tokoh Michael dalam Film Halloween Kills

6 Mei 2024   06:49 Diperbarui: 6 Mei 2024   15:54 39
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

pengaruh buruknya pola asuh serta bully di lingkungan pertemanan terhadap terbentuknya sikap psikopat tokoh michael dalam film       halloween kills

Rafael 

                                                     

A. Pendahuluan

Latar Belakang

           Pola asuh adalah pola pengasuhan terhadap anak atau bagaimana cara orang tua memperlakukan anaknya seperti dengan cara mendidik orang tua terhadap anak dan melindungi anak, dengan cara pola asuh ini lah yang menentukan moral dan sikap anak.

Selain pola asuh oleh orang tua, pola asuh oleh sekolah juga penting untuk membentuk anak maka dari itu sekolah wajib memberi perlindungan terhadap anak tetapi terkadang memang masih dapat terjadi aksi pembullyan terhadap anak, pembullyan adalah perilaku yang mengejek atau merendahkan orang lain yang sering terjadi di sekolah, pembullyan dapat terjadi karena kurangnya pola asuh orang tua terhadap anak yang dapat menimbulkan sikap buruk terhadap anak, pembullyan juga dapat menyebabkan hilangnya rasa percaya diri terhadap korban pembullyan dan juga depresi, bahkan dapat memunculkan sikap psikopat. Psikopat adalah seorang penderita gangguan kepribadian  yang dimana orang yang memiliki sikap ini tidak dapat merasakan emosi, cenderung melanggar norma sosial, manipulatif, dan serta cenderung mengabaikan keselamatan dan tanggung jawab.

Rumusan Masalah

           Pada film Halloween Kills terdapat sebuah tokoh bernama Michael Myers yang memiliki sikap psikopat yang menyebabkan dia untuk melakukan hal - hal yang diluar moral manusia seperti membunuh orang tanpa alasan yang jelas, tokoh ini sudah membunuh sejak dia masih merupakan seorang anak yang akhirnya ia harus dimasukan ke fasilitas khusus orang - orang yang memiliki sikap / mental yang kurang baik.

Tujuan Penelitian

           Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mencari tahu penyebab dari sikap psikopat sebuah tokoh di film Halloween Kills, mengapa tokoh ini hingga membunuh orang - orang tanpa alasan yang jelas. Penelitian ini juga bertujuan untuk mencegah terjadinya sikap psikopat terhadap karakter anak.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun