Mohon tunggu...
Putri Olivia
Putri Olivia Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa FEB

Perpajakan Uhamka'20

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Resolusi Sukses Kuliah di FEB

6 Oktober 2020   22:05 Diperbarui: 6 Oktober 2020   22:06 50
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Assalamualaikum 

Sebelumnya perkenalkan nama saya Putri Olivia, mahasiswa dari fakultas Ekonomi dan Bisnis jurusan Perpajakan.

Apakah kalian tau, apa itu Resolusi dan FEB??

Menurut saya, Resolusi adalah suatu tindakan yang dilakukan seseorang untuk mencapai suatu kesuksesan dan keinginan. Seseorang akan berjuang dan bekerja keras untuk mencapai tujuannya. Sedangkan FEB adalah salah satu rumpun ilmu sosial yang banyak membahas seputar kehidupan sosial serta ekonomi, keuangan dan lain-lain. 

FEB itu sendiri adalah kepanjangan dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang banyak diminati oleh masyarakat khususnya para pelajar yang akan melanjutkan bidang studinya ke jenjang yag lebih tinggi. Selain memiliki peluang kerja yang tinggi, FEB ini juga memiliki berbagai macam jurusan di dalamnya. Salah satunya jurusan perpajakan. 

Disini saya akan membahas Resolusi Sukses di FEB.

Setiap orang pasti memiliki cara tersendiri untuk menuju kesuksesan. Menurut saya, cara resolusi sukses di FEB yaitu:

1. Memanage waktu dengan baik

Ketika seseorang dapat mengatur waktu nya dengan baik, pasti seseorang tersebut adalah salah satu orang yang disiplin waktu. Karena, dengan memanage waktu inilah tugas atau kegiatan kita akan terkoordinir dengan baik dan tersusun.

2. Membuat Time line 

Time line biasanya dibuat untuk memikirkan rencana kita di 3 atau 4 tahun ini di FEB. Bukan di FEB saya sih, dimanapun kalian berapa time line ini sangat membantu. Karena time line ini mengarahkan kita untuk menyusun hal-hal yang akan kita lakukan semisal di semester pertama, kedua begitupun selanjutnya. Jadi kita akan mempunyai rencana yang terarah untuk kedepannya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun