Mohon tunggu...
Nurul Rahmawati
Nurul Rahmawati Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger bukanbocahbiasa.com | IG @bundasidqi | Twitter @nurulrahma

Halo! Saya Ibu dengan anak remaja, sering menulis tentang parenting for teens. Selain itu, sebagai Google Local Guides, saya juga kerap mengulas aneka destinasi dan kuliner maknyus! Utamanya di Surabaya, Jawa Timur. Yuk, main ke blog pribadi saya di www.bukanbocahbiasa.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Habis Zonasi, Terbitlah Semangat Berprestasi

26 Juni 2019   10:02 Diperbarui: 26 Juni 2019   10:15 138
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

***

"Tuh kan. Pak Menterinya setuju ama Ibuk, kalau anak-anak sebaiknya sekolah yang deket-deket aja."

Sidqi masih keukeuh. Ia bilang, mau daftar jalur zonasi Kawasan, yang mana artinya ia punya DUA pilihan sekolah tujuan.

Piihan pertama, tadinya ia mau ke SMPN 1, tapi kubilang kalo level kompetisi masuk ke situ amatlah ketat, maka kami sepakat menjadikan SMPN 12 jadi pilihan pertama.

Lalu, pilihan kedua adalah SMPN 35.

Sidqi (baju motif kotak2) jadi anak SMP
Sidqi (baju motif kotak2) jadi anak SMP
Untuk bisa ikutan zonasi Kawasan, artinya Sidqi harus menghadapi Tes Potensi AKademik. Karena penilaian zonasi Kawasan ini komposisinya 40% nilai UN dan 60% nilai TPA.

Alhamdulillah.... Di hari pengumuman, anakku diterima di Pilihan pertama, yaitu SMPN 12 :D *sujud syukur*

Teman-teman Sidqi ada beberapa yang tidak diterima di SMP idaman mereka, lagi-lagi karena jarak rumah yang "relative" jauh dari sekolah.  Beberapa wali murid di Surabaya berdemo. Ada yang ke Grahadi (untuk level SMA/SMK), ada yang ke Dinas Pendidikan kota Surabaya, sampai menutup jalan di Jagir wonokromo.

Syukurlah, demo ini berbuah hasil mak nyus. Ada beberapa tambahan kuota siswa (dengan penilaian berdasarkan skor UN. Bukan berdasarkan jarak rumah ke sekolah).

***

Saya sudah daftar ulang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun