Mohon tunggu...
Nurmay Qomariyah
Nurmay Qomariyah Mohon Tunggu... Lainnya - Pelajar

Pelajar

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup Pilihan

Dongeng Sebelum Tidur? Apa Manfaatnya?

5 April 2017   18:17 Diperbarui: 6 April 2017   02:00 280
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Tahukah anda apa manfaat membacakan dongeng kepada anak sebelum tidur? Membacakan dongeng sebelum tidur pada anak memiliki manfaat yang sangat besar. Dibawah ini manfaat apabila membacakan dongeng sebelum tidur:

Meningkatkan IQ

Saat ayah ataupun ibu membacakan dongeng sebelum tidur, anak mungkin belum memahami apa yang diceritakan ayah ataupun ibunya tetapi anak akan mencerna apa yang diceritakan oleh ayah ataupun ibunya. Dengan begitu imajinasi anak akan berkembang. Namun sebagai orang tua, haruslah memilihkan bacaan yang baik dan memiliki nilai moral.

Menumbuhkan minat membaca pada anak

Saat anak sering mendengarkan cerita-cerita yang dibacakan oleh orang tuanya, anak akan semakin dekat dengan buku dan embuat anak lebih sering membaca. Dengan sering membaca, kinerja otak anak akan terjaga dan membuat anak menjadi lebih kreatif.

Meningkatkan konsentasi anak dalam mendengarkan


Anak akan berkonsentrasi saat dia mendengarkan cerita yang menarik baginya. Sering mendengar mendengar dpat membuat konsentrasi anak semakin meningkat.

 Membacakan dongeng membuat anak lebih pintar

Saat anak mendengarkan cerita, dia akan belajar beberapa kosakata dan tata bahasa yang baik. Dan dengan membacakan cerita sebelum tidur, membuat anak mengetahui banyak informasi yang didapatkan anak melalui cerita yang dibacakan oleh orang tuanya. 

Momen bahagia bersama anak

Mendongengkan anak adalah momet bahagia bagi orang tua yang tidak ingin terlewatkan walau hanya satu malam. Bagi orang tua melihat wajah antusias anak sebelum didongengi itu sangat menyenangkan dan menenangkan hati orang tua.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun