Mohon tunggu...
Sosbud

Dapatkah Milenial Meraih 17 Tujuan Sustainable Development Goals 2030?

10 April 2019   18:25 Diperbarui: 10 April 2019   18:34 7198
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

16.SDG16

SDG16 berbicara tentang menjaga keamanan masyarakat dan memastikan pemerintah bekerja secara adil dan efektif. Tujuan ini mendukung hak masyarakat untuk hidup dalam lingkungan yang aman dan damai. Selain itu, pemerintah harus bekerja secara adil, tanpa membedakan antar kelompok.

17.SDG17

Tujuan ini ingin mewujudkan kerjasama pada tingkat global untuk mencapai semua tujuan yang ditetapkan di SDGs dan mewujudkan agenda pasca 2015 yang telah disetujui. Tanpa adanya kerjasama, semua tujuan yang direncanakan dalam SDGs tidak dapat terwujud.

Sebagai generasi millenial, kita seharusnya mampu melihat peluang. Hal ini merupakan tantangan sekaligus peluang bagi kita untuk memberikan kontribusi terhadap kesejahteraan masyarakat. Pada tahun 2030, kita akan menghadapi bonus demografi. Bonus demografi ini tidak boleh disia-siakan karena pada saat itu, masa dimana kita sedang produktif, berpikir dengan kreatif saat diri sudah mulai dewasa. Banyak hal yang dapat kita lakukan untuk membantu mensukseskan SDGs 2030 sehingga perubahan yang nyata dapat dirasakan oleh semua masyarakat didunia, tanpa melupakan satu orang pun.

Hidup untuk mengabdi!


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun