Mohon tunggu...
Nur Seta Bramadi
Nur Seta Bramadi Mohon Tunggu... Wiraswasta - Book writer and former English teacher in LPIA Jakarta and Bekasi (2008-2018)

Teaching English in Jakarta and Bekasi (2008-2018). Wrote few books: Filateli Sebagai Hobi dan Investasi (2001), Kursus Singkat Bahasa Inggris (2011), Kursus Singkat Percakapan Bahasa Inggris (2013), Kursus Singkat Bahasa Inggris Bisnis (2016), and Percakapan Inggris-Indonesia Bidang Perawat dan Rumah Sakit (2021). All published by BIP Publisher Jakarta. Born and lives in Jakarta.

Selanjutnya

Tutup

Bahasa

(Dwibahasa) Hidup Hemat dan Sehat dengan Rutin Jalan Kaki

27 April 2024   10:42 Diperbarui: 27 April 2024   10:50 59
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar: www.promkes.depkes.go.id

A: Do you have any motorcycle, car, or bicycle in your house?

     Apakah kamu punya motor, mobil, atau sepeda di rumahmu?

B: I don't have any motorcycle. My family car is breakdown. I don't like bicycle.

     Aku tak punya motor. Mobil keluargaku mogok. Aku tak suka sepeda. 

A: Very sad story... hahaha, just joking. How do you go around? By TJ bus?

     Kisah sedih banget... hahaha, bercanda nih. Bagaimana kamu berpergian? Dengan bus TJ?


B: That's right. If the place is reachable... I walk on foot. Nice and healthy, right?

     Benar. Jika tempatnya relatif dekat... aku jalan kaki. Keren dan sehat 'kan?

A: Even under bright sunny day or rainy season? It's not very healthy, I guess. 

     Bahkan di bawah terik matahari atau musim hujan? Gak sehat banget deh, kayaknya.

B: Don't be silly. I just walk on foot if the climate is still cool and the air still fresh... in the morning, bro. 

     Jangan konyol. Aku jalan kaki jika iklimnya masih sejuk dan udaranya masih segar... di pagi hari, bro. 

A: As for me, I like riding bicycle and swimming. Anyway, how far can you go on foot?

     Kalau aku sih suka naik sepeda atau berenang. Oya, seberapa jauh kamu berjalan kaki?

B: Around 3-4 km in the morning is OK. Usually I go back to home by public transportation because the sun is already hotter.  

     Sekitar 3-4 km di pagi hari oke aja. Biasanya, aku balik ke rumah pakai angkot karena matahari sudah lebih terik/panas. 

A: Let me guess... you must do walking alone, right? You're an introvert person, man... hahaha.

     Coba kutebak... kamu pasti jalan kaki sendirian 'kan? Kamu seorang introvert, bung... hahaha.

B: It doesn't matter with or without someone. The point is keep doing healthy lifestyle, bro... hohoho. 

     Gak masalah dengan atau tanpa seseorang. Intinya tetaplah menjaga gaya hidup sehat, bro... hohoho.

A: Agree. Not mention it's also a simple lifestyle, right? We can save money.

     Setuju. Selain hal ini juga merupakan gaya hidup sederhana 'kan? Kita bisa menghemat uang.

B: Yes. I'm just a worker from home, not an office employee. I use my flexible time to keep my body fit. 

     Ya. Aku hanyalah pekerja rumahan, bukan pegawai kantor. Aku gunakan waktu fleksibelku untuk menjaga kebugaran tubuh.

A: Good to hear that. You're not a smoker, are you? So, keep on walking for healthy and simple lifestyle, man...

     Senang mendengarnya. Kamu bukan perokok 'kan? Jadi, teruslah berjalan demi kesehatan dan gaya hidup sederhana, bung...

B: Thanks. You too... keep on riding bicycle and swimming, OK? 

     Trims. Kamu juga... teruslah bersepeda dan berenang, oke? 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun