Mohon tunggu...
Netsains Net
Netsains Net Mohon Tunggu... Editor - Tentang Kami

Saya adalah seorang editor di salah satu situs tekno Indonesia. Yaitu FlipStart PC

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Mengaktifkan Windows 10 dengan Lisensi Asli

28 Desember 2019   07:18 Diperbarui: 28 Desember 2019   07:22 435
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Inovasi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Jcomp

Windows merupakan sistem operasi paling populer di seluruh dunia. Sudah banyak orang yang menggunakan sistem operasi ini untuk komputer mereka.

Popularitasnya ini didapatkan karena windows selalu mengeluarkan terobosan, salah satunya adalah Windows 10. Bagi anda yang sudah menginstall Windows 10 tersebut, selanjutnya adalah mengaktifkannya.

Terdapat berbagai cara untuk melakukan aktivasi di Windows 10. Tujuan aktivasi Windows 10 adalah agar sisitem operasi yang anda gunakan terdaftar, sehingga tidak terdekteksi sistem sebagai program yang ilegal.

Terdapat beberapa cara yang dapat anda gunakan untuk melkukan aktivasi Windows 10, seperti dengan key asli,aktivator,cmd dan KMSpico. Kami akan membahasnya satu persatu.

Cara yang pertama yang paling mudah anda lakukan untuk mengaktifkan Windows 10 anda adalah dengan membeli lisensi asli dari program tersebut.

Dengan anda membeli lisensi dari program Windows 10 anda akan terdaftar secara resmi sebagai pengguna sistem operasi tersebut.

Dan sebagai pengguna terdaftar anda akan mendapatkan banyak kemudahan dalam menjalankan Windows 10.

Adapun langkah-langkah yang harus anda lakukan sebagai cara aktivasi Windows 10 dengan lisensi yang asli adalah sebagai berikut:

1. Membeli Lisensi

Hal yang pertama harus anda lakukan adalah membeli lisensi asli dari Windows 10. Anda dapat membeli lisensi tersebut di website resmi Microsoft.

Atau anda juga dapat membelinya melalui merchant online, karena sudah banyak yang menjual lisensi Windows 10. Dan dengan membeli lisensi tersebut anda akan terdaftar secara resmi sebagai pengguna Windows 10.

2. Melakukan Instalasi

Hal yang selanjutnya anda lakukan adalah melakukan proses instalasi Windows 10 pada perangkat anda. Anda bisa melakukannya dengan menggunakan USB boot atau Disk Boot, sesuai dengan selera anda. Ikuti langkah-langkah untuk menginstall Windows 10 tersebut.

3. Memasukkan Lisensi

Dalam proses Instalasi Windows 10 anda akan diminta untuk memasukkan lisensi dari program tersebut. Anda dapat memasukkan kode aktivasi yang anda dapat saat membeli lisensi dari produk Windows 10.

Dan kemudian setelah anda memasukkan lisensi anda dapat melanjutkan proses instalasi. Beberapa di antara kelebihan dari windows 10 silahkan baca lengkap di Review Windows 10.

4. Tunggu Proses Instalasi Selesai

Setelah itu anda memasukkan lisensi, yang harus anda lakukan selanjutnya adalah menunggu proses instalasi hingga selesai.

Biasanya tidak memerlukan waktu lama untuk menginstall Windows 10, tergantung spek PC anda. Dan pada saat proses instalasi, akan terjadi beberapa restart oleh sistem. Hal ini ditujukan untuk optimalisasi sistem.

5. Pastikan Windows Anda Aktif

Setelah proses instilasi selesai, anda harus memastikkan apakah windows anda sudah aktif. Hal ini dapat di lihat pada menu setting dan aktivasi. Bila tab aktivasi sudah terisi dengan lisensi yang anda masukkan, berarti Windows 10 yang anda install sudah siap digunakan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun