Mohon tunggu...
Nahar Ayu Muthmainnah
Nahar Ayu Muthmainnah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Walisongo State Islamic University | Math Education XXI | My Scout My Life

Bukan tentang siapa tapi tentang apa Ig: @naharayu_ Email: nanaynahar20@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Kenalan Yuk dengan Pramuka!

19 Juni 2023   08:05 Diperbarui: 19 Juni 2023   08:09 243
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dokumentasi pribadi

PRAMUKA merupakan akronim dari "Praja Muda Karana", yang memiliki arti "Jiwa Muda Yang Suka Berkarya".

Halo kakak-kakak, Salam Pramuka!

Ada beberapa istilah dalam pramuka yang harus kita tahu, hal ini termuat dalam Undang-undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka.

1. Pramuka adalah warga negara Indonesia yang aktif dalam pendidikan kepramukaan serta mengamalkan Satya Pramuka dan Darma Pramuka.

2. Kepramukaan adalah segala aspek yang berkaitan dengan pramuka.

3. Pendidikan kepramukaan adalah proses pembentukan kepribadian, kecakapan hidup, dan akhlak mulia pramuka melalui penghayatan dan pengamatan nilai-nilai kepramukaan.

4. Gerakan Pramuka adalah organisasi yang dibentuk oleh pramuka untuk menyelenggarakan pendidikan kepramukaan.

Keempat istilah tersebut wajib diketahui perbedaannya oleh seorang anggota gerakan pramuka, karena sering kali orang-orang di sekitar kita kurang tepat dalam penggunaannya.

Lalu, bagaimana dengan golongan yang ada di pramuka? Nah, gerakan pramuka merupakan pola pembinaan yang berjenjang, dimana dalam gerakan pramuka itu terdapat empat golongan berdasarkan usia anggotanya.

SIAGA

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun