Mohon tunggu...
nadia sofia
nadia sofia Mohon Tunggu... Mahasiswa KPI IAIDU Asahan Kisaran

membaca, memanah,

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

6 Gaya Komunikasi Organisasi

9 Desember 2023   11:11 Diperbarui: 9 Desember 2023   11:14 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

        Gaya komunikasi adalah proses kognitif yang mengakumulasi kan bentuk suatu konten agar dapat nilai secara makro,setiap gaya bisa merefleksikan bagaimana individu menerima dirinya sendiri ketika berinteraksi dengan orang.  Komunikasi menjadi upaya untuk merefleksikan identitas pribadi seseorang yang dapat mempengaruhi persepsi orang lain terhadap diri nya sendiri, gaya komunikasi dapat di pandang sebagai campuran unsur komunikasi lisan dan ilustratif.

       Jenis Gaya Komunikasi

1. Gaya mengendalikan (controlling sytle)

     Gaya komunikasi ini di tandai dengan adanya kemauan atau niat untuk membatasi, memaksa, dan mengatur perilaku, pikiran, dan tanggapan orang lain. Gaya komunikasi ini di kenal sebagai komunikator satu arah atau komunikasi satu arah.

2. Gaya persamaan (equalitarian style)

     Yaitu tindakan komunikasi dilakukan secara terbuka, artinya setiap anggota organisasi dapat mengungkap kan ide atau pendapatnya 

dalam suasana santai dan informal. Sehingga memungkin kan setiap anggota organisasi mencapai kesepakatan dan saling pengertian .

komunikasi ini bersifat dua arah (two way comunication).

3. Gaya penataan (stucturing style)

     Gaya penataan dilakukan dengan menggunakan pesan pesan secara tertulis dan lisan. Tujuannya untuk menetapkan perintah yang harus dilaksanakan, menjadwalkan tugas dan pekerjaan, serta menata struktur organisasi.

4.Gaya dinamis (dynamic style)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun