Mohon tunggu...
Milla Fitriyani
Milla Fitriyani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia 2018

Peserta KKN Tematik UPI MDBPE-MBKM 2021

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Hal-Hal yang Harus Diperhatikan dalam Membuat Video Pembelajaran pada Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) Siswa Sekolah Dasar (SD)

30 Juli 2021   10:38 Diperbarui: 30 Juli 2021   13:49 3292
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

 5. Melakukan evaluasi terhadap video yang sudah di buat

Tentunya dalam membuat video pembelajaran ini kita ingin hasil yang terbaik, sehingga perlu adanya evaluasi dari hasil video pembelajaran yang kita buat. Apabila terdapat kesalahan pada video pembelajaran kita bisa memperbaiki, dan menjadi bahan evaluasian juga untuk kita ketika akan membuat video selanjutnya.

Sekian tips yang bisa saya bagikan mengenai Hal-Hal apa saja yang harus diperhatikan dalam membuat video pembelajaran pada masa pandemi dengan kebijakan PJJ ini. Dengan media pembelajaran ini diharap siswa bisa menangkap materi yang diberikan dengan mudah dan bisa dilihat kembali apabila ingin mengulas materi-materi yang sudah disampaikan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun