Mohon tunggu...
Mia Zulfa Safitri
Mia Zulfa Safitri Mohon Tunggu... Mahasiswa - STIKes Mitra Keluarga

Mia Zulfa Safitri 201905059 STIKes Mitra Keluarga

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Do Self-Care! You Need It!

9 Mei 2022   12:29 Diperbarui: 10 Mei 2022   21:22 681
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Banyak dari kita memiliki begitu banyak kegiatan dan tanggung jawab dalam hidup sehingga sering kali kita lupa tentang kebutuhan diri kita sendiri. Hasilnya kita menjadi stres. Apalagi selama masa pandemi COVID-19 ini.

woman-expressing-strong-various-feelings-emotions-74855-5593-627a73e7d7e3733df869ea52.jpg
woman-expressing-strong-various-feelings-emotions-74855-5593-627a73e7d7e3733df869ea52.jpg

Dalam dosis kecil, stres tidak selalu merugikan kesehatan fisik dan mental kita.  Kita semua membutuhkan sedikit stres dalam hidup kita agar termotivasi untuk menyelesaikan pekerjaan kita. Tapi, kita perlu waspada. Jika tidak segera ditangani, stres ringan akan menumpuk dan berubah menjadi stres berat/kronis yang tentu akan mengganggu aktivitas bahkan kesehatan kita.

Nah, salah satu manajemen stres adalah dengan melakukan Self Care.

Yuk, kita bahas tentang Self Care!

APA ITU SELF-CARE 

flat-people-group-asking-questions-23-2148927481-627a72d1bb4486425a07aa43.jpg
flat-people-group-asking-questions-23-2148927481-627a72d1bb4486425a07aa43.jpg

Perawatan diri (Self Care) diartikan dengan istilah itu sendiri -- merawat diri sendiri.  Perawatan diri mencakup segala sesuatu yang bisa di untuk menjaga diri Anda tetap sehat -- secara fisik, mental, dan spiritual.

Perawatan diri telah didefinisikan sebagai "proses multidimensi, multifaset dari keterlibatan yang bertujuan dalam strategi yang mempromosikan fungsi yang sehat dan meningkatkan kesejahteraan (Dorociak et al., 2017)

Perawatan diri sangat penting untuk membangun ketahanan terhadap stres dalam hidup yang tidak dapat Anda hilangkan.  Ketika kita telah mengambil langkah-langkah untuk merawat pikiran dan tubuh kita, kita akan lebih siap untuk menjalani kehidupan.

SELF-CARE ISN'T SELFISH !

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun