Mohon tunggu...
Matheus OliverTedjo
Matheus OliverTedjo Mohon Tunggu... Aktor - Siswa Kolese Kanisius

Pelajar

Selanjutnya

Tutup

Film

Dampak Jenis Genre Tontonan Film Seseorang Terhadap Mereka

28 April 2024   22:49 Diperbarui: 29 April 2024   06:04 142
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Film. Sumber ilustrasi: PEXELS/Martin Lopez

Film Kejam dan Kasar adalah film yang menunjukkan kita kekerasan fisik atau psikologis yang sangat buruk. Film-film seperti ini dapat memberika dampak yang sangat besar. Seperti, film-film seperti ini dapat memberikan kita kecemasan yang parah akibat dari adegan kekerasan pada film dan memicu stres pada para penonton. 

Lalu karakter yang menggunakan kekerasan pada film sebagai cara memecahkan masalah mereka dapat dicontoh oleh seorang penonton dan mereka akan melakukannya, terutama orang-orang yang pemahamannya belum kuat dan mengerti konsekuensi dari aksi kekerasan.

Film Seksual

Film-film dengan konten seksual dapat berdampak sangat buruk bagi kita karena Film Seksual sendiri adalah film yang tidak boleh ditonton oleh orang terutama anak-anak dan remaja.

Film seksual dapat berdampak buruk bagi kita seperti bagi para penonton yang masih muda dapat memicu ekspektasi mereka untuk melakukan hal-hal yang tidak baik dan mencontohi apa yang ditunjukkan pada film yang mereka tonton. Lalu film seksual juga sangat tidak sehat bagi emosi kita, karena dapat menyebabkan rasa malu, ketidakamanan, dan trauma.

Kesimpulan


Sebagai seseorang yang suka menonton film,  kita sendiri harus sadar bahwa setiap film memiliki dampak-dampak yang dapat memengaruhi kita dari berpikir maupun bertindak. Dengan edukasi mengenai genre-genre film yang lebih baik, kita sendiri dapat memilih mana tontonan yang baik maupun yang buruk buat kita. 

Lalu pentingnya bagi orang dewasa terutama orang tua untuk lebih mengawasi tontonan yang di tonton oleh anak-anak, jangan sampai mereka menontongenre film yang dapat berdampak buruk bagi mereka. Berilah mereka tontonan yang sesuai dengan usia mereka dan pastikanlah bahwa pengalaman mereka dalam dunia perfilman dapat membantuperkembangan mereka agar menjadi lebih positif dan sehat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun