Mohon tunggu...
Mas Pen
Mas Pen Mohon Tunggu... Penulis - Penerangan Kodim

Berbuat yang terbaik, jujur, tulus dan berani

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Kodim 0813 Backup Polres Bojonegoro Amankan Arus Lalulintas Lebaran

20 Juni 2018   05:23 Diperbarui: 20 Juni 2018   05:31 398
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

BOJONEGORO, -     Kekompakan Kolaborasi jajaran TNI dan Polri dalam mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) jelang maupun pasca lebaran Idul Fitri 1439 H patut mendapatkan respon positif.

Hal ini seperti terlihat, jajaran TNI dan Polri di Kabupaten Bojonegoro. Kedua aparat keamanan ini, bersiaga 24 jam penuh di Pos Pelayanan (Posyan) Taman Rajekwesi.

Perwira Pengendali (Padal) Kapten Inf Ratik mengatakan bahwa sinergitas aparat keamanan tersebut, selain demi kelancaran arus mudik lebaran, juga untuk memastikan kondusivitas wilayah baik menjelang maupun pasca lebaran tahun ini.

"Kami akan terus berjaga, membackup pelayanan dan pengamanan jelang maupun pasca dan saat hari raya umat Islam. Dan kami bersinergi bersama mewujudkan suasana yang lebih kondusif," terangnya, Senin (18/6).

Ditambahkan, selain berjaga, aparat keamanan juga melakukan patroli mobile di tempat-tempat rawan kejahatan.

"Diharapkan, dengan patroli gabungan ini bisa mencegah kriminalitas," tutup Perwira yang juga menjabat Danramil 0813-12/Kasiman.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun