Mohon tunggu...
M. Anshari Akbar
M. Anshari Akbar Mohon Tunggu... Freelancer - Penikmat Sepakbola

Penikmat Sepakbola

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Kalahkan RB Leipzig, Borussia Dortmund Juara Piala Jerman!

16 Mei 2021   17:25 Diperbarui: 16 Mei 2021   17:27 693
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemain Borussia Dortmund merayakan gelar juara DFB Pokal 2021. (via Getty Images)

Kemenangan Borussia Dortmund musim ini juga memutus rentetan kemenangan Bayern Munchen yang mereka raih dalam 2 musim yang lalu yaitu musim 2018/2019 dan 2019/2020.

Kembali ke pertandingan antara RB Leipzig melawan Borussia Dortmund, ada beberapa punggawa Borussia Dortmund yang tampil apik pada partai final kali ini, diantaranya.

1. Jadon Sancho

Jadon Sancho. (via espn.com)
Jadon Sancho. (via espn.com)

Punggawa timnas Inggris ini menjadi bintang bagi Borussia Dortmund sampai saat ini. Meski awal musim ini sedikit tidak konsisten, namun pada paruh kedua musim ini, Sancho tampil luar biasa dan kerap menjadi pemecah kebuntuan di lini depan.

Melawan RB Leipzig kali ini, Sancho mengisi posisi winger kiri dan tampil luar biasa. Tercatat, Sancho membukukan 2 kali tembakan ke gawang, melepaskan 2 kali umpan kunci, melakukan 5 kali dribble bola, mencetak 2 gol dan 1 asis. Rating untuk Jadon Sancho adalah 9,1 dan menjadi Man of the Match.

2. Marco Reus

Marco Reus. (via sportschau.de)
Marco Reus. (via sportschau.de)

Kapten tim ini selalu menjadi pemain yang paling konsisten di lini depan Borussia Dortmund. Loyalitas tinggi membuat sang pemain seperti memahami bagaimana cara membawa Borussia Dortmund bisa berkembang dan menjadi klub papan atas.

Reus kembali menjadi starter pada laga melawan RB Leipzig dan bermain sebagai winger kanan. Reus tampil apik dengan membukukan 5 kali dribble bola, melepaskan 4 kali umpan kunci, dan menyumbang 2 asis. Rating untuk Marco Reus adalah 8,2.

3. Erling Haaland

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun