Mohon tunggu...
Suharyanto Mallawa
Suharyanto Mallawa Mohon Tunggu... Pustakawan - Pustakawan Perpusnas

Belajar Menulis Kepustakawanan dan Perpustakaan

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Pustakawan Membaca, Cerdaskan Anak Bangsa

22 Februari 2024   06:01 Diperbarui: 22 Februari 2024   06:27 60
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokpri Perpusnas Gd. A. Lt. 2

Tugas utama seorang pustakawan sejatinya adalah menyiapkan sumber bahan bacaan bagi masyarakat, baik melalui pengadaan, pengelolaan, pelayanan, dan pelestarian bahan perpustakaan agar dapat dimanfaatkan oleh masyarakat secara luas dan mudah diakses.

Guna mendukung pelaksanaan tugas tersebut pustakawan harus mempunyai kompetensi dasar sebagai jati dirinya yaitu "Membaca". Dengan membaca seorang pustakawan akan mempunyai bekal ilmu pengetahuan yang luas sehingga dapat mengelola sumber informasi  dan memberikan pelayanan yang memuaskan ke masyarakat.

Membaca dapat dimaknai secara luas dalam hal ini pustakawan mampu melihat kebutuhan dan keinginan masyarakat terhadap bahan bacaan yang diperlukan.

Nilai sosial yang sangat tinggi dari membaca maka pustakawan akan menjadi contoh dan panutan dalam upaya  peningkatan pembudayaan kegemaran membaca.

Dari sisi pendidikam, pustakawan membaca dapat menjadi seorang pengajar baik sebagai guru maupun dosen, dengan kemampuan membaca pustakawan mempunyai pengetahuan yang dapat membimbing dan memberikan sumber bahan bacaan yang valid dan tepat bagi masyarakat secara luas.

Pustakawan membaca  merupakan pondasi  untuk beribu-ribu program pembudayaan kegemaran membaca.

Pustakawan membaca sebagai kompetensi dasar, kompetensi berikutnya adalah pustakawan menulis, menciptakan ilmu pengetahuan agar dapat menyesejahterakan masyarakat....tulisan berikutnya

Pustakawan membaca, Cerdaskam anak bangsa. Terus bekerja, selalu berkarya

Selamat Membaca, Salam sehat dan bahagia

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun