Mohon tunggu...
mohammad verdiansyah
mohammad verdiansyah Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

saya adalah tipe yang tidak punya pendirian

Selanjutnya

Tutup

Nature

Maanfaat Untuk Lingkungan Hidup Dengan Internet Gratis

21 Desember 2014   15:14 Diperbarui: 17 Juni 2015   14:49 38
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hobi. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Lingkungan hidup merupakan tempat kita hidup dan berpijak. Kita harus dapat menjaga lingkungan hidup agar tetap asri, sehat, aman dan nyaman, mulai dari lingkungan sekitar kita baik lingkungan rumah atau lingkungan masyarakat.
Baru-baru ini kita dihdapkan dengan masalah gobal warming. Efek dari global warming tersebut sudah terasa. Seperti melelehnya es di kutub utara dan di kutub selatan, sehingga terjadi kenaikan suhu yang tidak terduga seperti yang terjadi di beberapa tempat di Indonesia.
Kita harus segera mengatasi hal tersebut demi keselamatan kita bersama. Salah satunya dengan memanfaatkan media internet. Berikut beberapa manfaat internet bagi lingkungan hidup.
·Menghemat penggunaan kertas
Internet dapat menghemat penggunaan kertas, karena internet merupakan media elektronik. Contohnya: Seorang siswa mengirimkan tugas kepada gurunya melalui e-mail.
·Kita dapat melihat berbagai perkembangan lingkungan hidup di berbagai penjuru dunia sehingga kita termotivasi untuk menjadi lebih baik
·Kita dapat melihat berbagai permasalahan lingkungan hidup di berbagai penjuru dunia
Internet bersifat mendunia. Setiap orang di dunia dapat mengakses internet baik itu dengan cara menulis, meng-upload foto dsb. sehingga kita dapat  melihat beritanya.
·Kita dapat  memperoleh informasi mengenai cara kita dalam memelihara, melindungi dan merawat lingkungan hidup
Berbagai blog-blog menyediakan mengenai cara kita untuk hidup, termasuk masalah lingkungan hidup
·Kita dapat bergabung dengan komunitas pecinta lingkungan
Dengan bergabung dengan komunitas pecinta lingkungan, kita dapat mengikuti bebagai aktifitas yang berkaitan dengan masalah lingkungan hidup.
·Internet sebagai madia dalam mengkampanyekan program-program yang berkaitan dengan lingkungan hidup


Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun